Ganjil Genap Jakarta 26 November 2024, Makin Ketat Jelang Pilkada
26 November 2024, 06:00 WIB
Lokasi ganjil genap hari ini, penerapan dilakukan pada pagi dan sore untuk memastikan kelancaran lalu lintas
Oleh Adi Hidayat
TRENOTO – Setelah dihentikan pada Sabtu dan Minggu, penerapan ganjil genap hari ini akan kembali dilakukan. Dalam rekayasa lalu lintas tersebut, nomor pelat kendaraan yang hendak melintas di sejumlah ruas jalan harus sesuai dengan tanggal.
Hal ini sesuai dengan Pasal 287 UU Nomor 12 Tahun 2009 tentang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan (LLAJ). Pelanggaran terhadap aturan tersebut akan dikenai sanksi sebesar Rp500.000.
Senin 31 Oktober 2022 adalah giliran mobil berpelat ganjil yang diperbolehkan untuk melintas. Kepolisian tidak lagi melakukan penilangan secara manual namun mereka akan mengoptimalkan kamera E-TLE di sejumlah ruas jalan.
Optimalisasi E-TLE terhadap pelanggaran ganjil genap merupakan instruksi langsung dari Jenderal Jenderal Listyo Sigit Prabowo. Tujuannya adalah untuk meningkatkan kepercayaan publik pada polri yang saat ini sedang menurun.
Namun ada beberapa kendaraan mendapat pengecualian dari aturan ini. Kendaraan yang tidak terdampak adalah mobil dinas TNI-Polri, ambulans, pemadam kebakaran, tenaga kesehatan termasuk dokter, angkutan kota, taksi serta electric vehicle.
Penerapan ganjil genap di DKI Jakarta dilakukan 2 kali yaitu pagi dan sore hari. Pada pagi hari penerapan dilakukan pukul 06.00 – 10.00 WIB sementara sore hari berlaku mulai 16.00 - 21.00 WIB.
Selain ganjil genap, pihak kepolisian juga telah melakukan beberapa skenario lain termasuk sistem kontra flow di beberapa lokasi. Langkah ini dilakukan untuk mempercepat arus lalu lintas dari berbagai titik menuju Jakarta.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
26 November 2024, 06:00 WIB
25 November 2024, 06:00 WIB
22 November 2024, 10:00 WIB
22 November 2024, 06:00 WIB
21 November 2024, 06:00 WIB
Terkini
26 November 2024, 14:00 WIB
Harga tiket GJAW 2024 didiskon untuk masyarakat yang sudah ikut serta dalam pemilihan kepala daerah (Pilkada)
26 November 2024, 13:00 WIB
Suzuki tawarkan beragam promo di GJAW 2024 termasuk voucher belanja senilai jutaan rupiah untuk pelanggan
26 November 2024, 12:00 WIB
Terjadi kecelakaan truk di Slipi, Jakarta Barat mengakibatkan satu orang meninggal dan beberapa luka-luka
26 November 2024, 11:26 WIB
Pertamina gandeng LAPI ITB buat melakukan investigasi mengenai kasus mobil rusak diduga akibat memakai Pertamax
26 November 2024, 10:00 WIB
Harga estimasi kedua model Zeekr diumumkan di GJAW 2024, konsumen bisa memesan dan terima unit tahun depan
26 November 2024, 09:00 WIB
TAM mulai memberi sinyal-sinyal kedatangan Toyota Veloz Hybrid buat pasar Indonesia dalam waktu dekat
26 November 2024, 08:00 WIB
Ada promo berupa potongan harga untuk LMPV Daihatsu Xenia sebesar Rp 20 juta, berlaku selama GJAW 2024
26 November 2024, 07:00 WIB
Chery Omoda 5 Didiskon Rp 65 juta di Gaikindo Jakarta Auto Week 2024 demi habiskan stok yang masih tersisa