Korlantas Tambah 315 Kamera ETLE Handheld Jelang Libur Nataru
21 Desember 2025, 11:10 WIB
Berikut cara bayar tilang ganjil genap mudik Lebaran 2024 dan arus balik, bisa dilakukan dengan gawai pintar
Oleh Satrio Adhy
KatadataOTO – Ribuan kendaraan terjaring tilang elektronik atau ETLE selama mudik dan arus balik Lebaran 2024. Bahkan jumlahnya meningkat sekitar 15,9 persen dibandingkan 2023.
Total tersebut disampaikan langsung Brigjen Pol Raden Slamet Santoso, Dirgakkum Korlantas Polri. Dia menilai salah satu faktornya adalah pengendara lalai akan kebijakan ganjil genap mudik Lebaran 2024.
“Banyak masyarakat yang sedikit abai terhadap sosialisasi kita tentang pelaksanaan ganjil genap sehingga itu perlu kami evaluasi,” ujar Slamet di laman Humas Polri, Rabu (17/4).
Sebelumnya saat mudik Lebaran 2024, terdapat 4.027 kendaraan tertangkap kamera ETLE karena ganjil genap. Namun kepolisian belum membuka jumlah pelanggar pada arus balik.
Irjen Pol Aan Suhanan, Kakorlantas Polri menyebut seluruh pengendara yang melanggar sudah dikirimkan surat konfirmasi tilang elektronik oleh pihak kepolisian.
“Nanti efektif konfirmasi itu setelah tanggal 16 April. Sekarang ada lima pelanggar yang mengonfirmasi secara daring,” kata Aan.
Aan menilai kalau ganjil genap Tol Trans Jawa efektif menekan jumlah kendaraan melintasi saat mudik Lebaran 2024 kemarin. Sehingga dapat mengurangi penumpukan mobil di jalan bebas hambatan.
Lantas bagaimana jika sudah terkena tilang tersebut. Berikut KatadataOTO rangkum cara mengurus serta membayar denda ganjil genap mudik maupun arus balik Lebaran 2024 disitat dari laman etilang.info, Anda bisa melakukannya di rumah.
Artikel Terpopuler
Artikel Terkait
21 Desember 2025, 11:10 WIB
09 Desember 2025, 08:00 WIB
08 Desember 2025, 19:00 WIB
26 November 2025, 16:00 WIB
18 November 2025, 22:30 WIB
Terkini
29 Desember 2025, 19:00 WIB
Berakhirnya insentif dari pemerintah membuat kinerja penjualan mobil listrik di Cina pada tahun depan turun
29 Desember 2025, 18:00 WIB
Aprilia menunjukan kemajuan sangat signifikan dalam hal pengembangan motor balap milik Marco Bezzecchi
29 Desember 2025, 17:06 WIB
Bocoran tampilan interior Wuling Almaz Darion mulai terungkap di laman DJKI, pakai basis SUV Xingguang 560
29 Desember 2025, 15:00 WIB
GIAMM sebut perakitan lokal dihitung 30 persen TKDN, komponen lokal mobil listrik tak jadi prioritas produsen
29 Desember 2025, 14:13 WIB
Ditetapkan secara nasional di Cina, manufaktur wajib pastikan baterai mobil listrik tak bisa terbakar atau meledak
29 Desember 2025, 13:00 WIB
Dua sopir bus Damri tertangkap kamera melalukan aksi tidak terpuji, bahkan sampai membahayakan pengemudi lain
29 Desember 2025, 12:14 WIB
Model-model MPV dan LCGC masih tetap dicari konsumen mobil bekas, rentang harganya Rp 100 juta-Rp 300 jutaan
29 Desember 2025, 11:00 WIB
Menurut Mitsubishi Fuso ada beberapa kendala yang menghambat kinerja penjualan kendaraan niaga pada 2025