5 Daya Tarik GJAW 2025, Ada Kemunculan Veloz Hybrid
19 November 2025, 10:00 WIB
Pameran MUF GJAW 2024 digelar dengan konsep untuk memberikan ketenangan dan kenyamanan seluruh keluarga
Oleh Denny Basudewa
KatadataOTO – Ajang Pameran Mandiri Utama Finance GAIKINDO Jakarta Auto Week (MUF GJAW) 2024 masih berlangsung hingga akhir pekan, Minggu (01/12). Ajang ini menjadi agenda otomotif terbesar dan terlengkap di akhir tahun.
Tidak sekedar menjadi kegiatan pameran semata, namun juga merupakan momen dalam menampilkan inovasi terbaru dari para produsen kendaraan. Adapula kehadiran merek-merek industri pendukung otomotif yang menunjukkan solusi terbaru juga memudahkan para pengguna.
Didukung Mandiri Utama Finance (MUF) sebagai Titling Sponsor, acara ini fokus untuk mendukung penjualan kendaraan di akhir tahun.
Adapun MUF GJAW 2024 diikuti lebih dari 80 merek di dalam industri otomotif. Terdiri dari 28 merek kendaraan penumpang maupun komersial meliputi Aletra, BAIC, BMW, BYD, Chery, Citroen, Daihatsu, Ford, GAC Aion, Honda, KIA, Lexus, Mazda, Maxus, Mercedes-Benz, MG, MINI, Mitsubishi Motors, Neta, Nissan, Subaru, Suzuki, Toyota, VinFast, Volkswagen, Wuling, dan Zeekr serta Toyota.
Lalu di segmen komersial dan kendaraan roda dua terdapat 14 merek seperti Alva, Aprilia, Ducati, Harley-Davidson, Motoguzzi, Piaggio, Rakata, Royal Alloy, Royal Enfield, Scomadi, Vespa, V Move, Yamaha dan ZPT.
Kemudian masih ada lebih dari 40 merek industri pendukung mencakup JKIND, Solargard, V-KOOL, Venom, Tomiko, Tenor, Aspira, GS Astra, KYB, Pirelli, Hurricane, Sakura, Clean n Tidy, Megacools, KYT, INK AGV, MDS, Suomi, Delium, Deli Tire, Swallow, Lenso, Rotiform, Niche, Gio, Eibach, Fuel, 70MAI, BlackVue, UPPF, StarkScents, Tochnozio dan masih banyak lagi.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
19 November 2025, 10:00 WIB
17 November 2025, 21:00 WIB
14 November 2025, 22:00 WIB
14 November 2025, 10:00 WIB
14 November 2025, 09:00 WIB
Terkini
19 November 2025, 21:00 WIB
Yamaha Jog E akan dirilis secara eksklusif, terutama untuk pengguna motor listrik di Osaka dan Tokyo, Jepang
19 November 2025, 20:00 WIB
Lepas L8 sudah siap dipasarkan di Indonesia, SUV lima penumpang ini menawarkan kemewahan dan karakter elegan
19 November 2025, 19:26 WIB
Dua lini mobil listrik Changan siap debut di ajang GJAW 2025, banderol keduanya belum resmi diumumkan
19 November 2025, 18:54 WIB
Alva terus berupaya memanjakan para konsumen motor listrik dengan kemudahan proses pengisian daya baterai
19 November 2025, 17:00 WIB
Motor listrik Polytron Fox 350 dihadirkan sebagai versi pembaruan dari Fox R, bisa skema sewa baterai
19 November 2025, 16:00 WIB
Truk-truk besar sampai kontainer dilarang melintas di Jalan Raya Cillincing, Jakarta Utara pada pagi dan sore
19 November 2025, 15:00 WIB
Pengunjung GJAW 2025 wajib memperhitungkan beberapa hal sebelum memutuskan membeli mobil listrik di sana
19 November 2025, 14:00 WIB
Suzuki Fronx dan Satria sudah resmi diekspor ke berbagai negara ASEAN karena telah memenuhi standar global