Lokasi SIM Keliling Jakarta 22 November, Ada Pembukaan GJAW 2024
22 November 2024, 06:07 WIB
Anda bisa menuju atau mendatangi salah satu lokasi SIM Keliling Jakarta yang beroperasi pada Senin (25/11)
Oleh Satrio Adhy
KatadataOTO – SIM Keliling Jakarta kembali beroperasi pada Senin (25/11). Polda Metro Jaya menyebarnya di lima tempat berbeda hari ini.
Seperti contoh di Mall Grand Cakung sampai LTC Glodok. Sehingga warga Ibu Kota mudah menemukan lokasi SIM Keliling Jakarta.
Menyitat akun Instagram @tmcpoldametro, jadwal SIM Keliling Jakarta beroperasi sejak pukul 08.00-14.00 WIB. Warga pun dapat datang lebih pagi guna menghindari antrean.
Jadi solusi bagi Anda yang sibuk atau tidak memiliki banyak waktu. Sebab semua proses perpanjangan SIM dilakukan di satu tempat strategis.
Sekadar mengingatkan, masa berlaku SIM hanya lima tahun sejak tanggal pembuatan. Anda tidak boleh telat mengurus dokumen berkendara berbentuk kartu tersebut.
Jika sampai terlewat satu hari saja, maka para pengendara wajib mengikuti proses penerbitan SIM di Satpas Daan Mogot, Jakarta Barat.
Kebijakan tersebut tertuang pada Peraturan Kapolri nomor 5 tahun 2021 pasal 4. Selanjutnya Undang-Undang nomor 22 tahun 2009 mengenai Lalu Lintas dan Angkutan Jalan pasal 85 ayat 2.
Akan tetapi, mengurus masa berlaku SIM tidak bisa dilakukan begitu saja. Terdapat langkah-langkah maupun syarat yang perlu diperhatikan.
Artikel Terpopuler
Artikel Terkait
22 November 2024, 06:07 WIB
21 November 2024, 07:00 WIB
21 November 2024, 06:00 WIB
20 November 2024, 06:00 WIB
19 November 2024, 06:00 WIB
Terkini
25 November 2024, 06:00 WIB
Sejak diluncurkan pada 2008, Daihatsu Gran Max berhasil terjual 800.000 unit dan dipercaya masih terus bertambah
25 November 2024, 06:00 WIB
Fasilitas SIM keliling Bandung beroperasi di dua lokasi terbatas hari ini, berikut informasi lengkapnya
25 November 2024, 06:00 WIB
Ganjil genap Jakarta 25 November 2024 yang digelar meski sudah memasuki masa tenang Pemilihan Gubernur
24 November 2024, 22:38 WIB
JKIND menawarkan produk-produk unggulannya mulai kaca film sampai Paint Protection dalam ajang GJAW 2024
24 November 2024, 16:00 WIB
Butuh waktu 11 tahun agar Daihatsu jual 700.000 unit LCGC yang telah menjadi tulang punggung penjualannya
24 November 2024, 12:00 WIB
Opsen PKB dan BBNKB 66 persen diwacanakan berlaku tahun depan, ini perkiraan harga Honda Brio setelah pajak
24 November 2024, 11:00 WIB
Mazda MX-30 sudah terpesan enam unit sejak peluncurannya pekan lalu, sebagian harus inden selama tiga bulan
24 November 2024, 08:00 WIB
BYD berharap pemerintah mau mengucurkan insentif demi menjaga daya beli masyarakat saat opsen pajak diterapkan