Motor Listrik Subsidi Masih Sepi Peminat, Gesits Sebut Alasannya

Baru sekitar tujuh persen motor listrik subsidi yang sudah tersalurkan ke masyarakat hingga November 2023

Motor Listrik Subsidi Masih Sepi Peminat, Gesits Sebut Alasannya

Sedangkan 6.396 orang lainnya baru saja menjalani proses pendaftaran. Tentu jumlah tersebut masih jauh dari target ditentukan orang nomor satu Indonesia.

Jokowi bersama para menteri menyiapkan kuota motor listrik subsidi sampai 200 ribu unit hingga akhir 2023. Dengan begitu masih menyisakan 93.65 kendaraan roda dua setrum belum terjual ke masyarakat.

Subsidi Motor Listrik Belum Terserap Sempurna, Ini Kata Gesits
Photo : Sisapira

PT Wika sendiri memiliki beberapa produk yang terdaftar dalam program di atas. Diantaranya Gesits Raya serta Gesits G1 dengan harga Rp20 jutaan saja.

Daftar Harga Motor Listrik Subsidi

  • Exotic Strerrato: Rp 5.5 Juta
  • Exotic Vito: Rp 5.7 Jutaan
  • Exotic Mizone: Rp 6.1 Jutaan
  • Sprinter AT: Rp 7.9 Jutaan
  • Sprinter Pro-Max: Rp 7.9 Jutaan
  • MX1200 AT: Rp 8.8 Jutaan
  • GreenTech Aero: Rp 9.4 Jutaan
  • GreenTech Scood: Rp 9.9 Jutaan
  • GreenTech VP: Rp 10.2 Jutaan
  • Volta 401: Rp 9.9 Jutaan
  • Volta 402: Rp 11.1 Jutaan
  • Volta 403: Rp 11.9 Jutaan
  • Smoot Tempur: Rp 11.5 Jutaan
  • Smoot Zuzu: Rp 12.9 Jutaan
  • Polytron: Rp 13.5 Jutaan
  • Selis Emax: Rp 13.5 Jutaan
  • Yadea T9: Rp 14.5 Jutaan
  • Yadea E8S Pro: Rp 16.9 Jutaan
  • Viar Q1: Rp 14.5 Jutaan
  • Enine V5Lit: Rp 15 Jutaan
  • Rakata S9: Rp 20.5 Jutaan
  • Rakata X5: Rp 22.1 Jutaan
  • Gesits Raya: Rp 20.9 Jutaan
  • Gesits G1: Rp 21.7 Jutaan
  • Selis Agats: Rp 21.7 Jutaan
  • Atom: Rp 22 Jutaan
  • Go Plus: Rp 22.4 Jutaan
  • United T1800 A/T: Rp 23.5 Jutaan
  • United TX1800A/T: Rp 26.9 Jutaan
  • United TX3000 A/T: Rp 42.9 Jutaan
  • Alva One: Rp 29.4 Jutaan
  • Alva Cervo: Rp 35.7 Jutaan
  • Uwinfly N9 Pro Smart Rp 8.2 Jutaan

Terkini

mobil
BAIC Resmi Perkenalkan Dua Model di Indonesia, Mulai Rp 400 Jutaan

BAIC Resmi Perkenalkan Dua Model di RI, Mulai Rp 400 Jutaan

Menyasar generasi muda dengan banderol kompetitif, BAIC resmi perkenalkan dua model mobil ICE di Indonesia

news
Isi Garasi Rahmady Effendi Hutahaean, Kepala Bea Cukai Purwakarta

Garasi Rahmady Effendi Hutahaean, Kepala Bea Cukai Purwakarta

Rahmady Effendi Hutahaean tercatat memiliki beberapa kendaraan di dalam LHKPN miliknya, seperti Honda CR-V

mobil
Daftar Harga LCGC Mei 2024, Agya Naik Rp 3 Jutaan

Daftar Harga LCGC Mei 2024, Toyota Agya Naik Rp 3 Juta

Sejumlah model alami kenaikan banderol, berikut kami rangkum daftar harga LCGC Mei 2024 mulai Rp 136 jutaan

otopedia
Hindari Celaka, Ini Cara Cek Kelayakan Bus Sebelum Bepergian

Hindari Celaka, Ini Cara Cek Kelayakan Bus Sebelum Bepergian

Minimalisir potensi kecelakaan, Kemenhub imbau masyarakat tahu cara cek kelayakan bus sebelum bepergian

motor
Harga Harley-Davidson Terkerek Imbas Nila Tukar Rupiah Melemah

Harga Harley-Davidson Meroket Imbas Nilai Tukar Rupiah Melemah

Menurut Irvino harga Harley-Davidson terkena dampak dari melemahnya nilai tukar rupiah terhadap dolar

mobil
Chery Omoda 5

Recall Chery Omoda 5, Sumbu Roda Belakang Berpotensi Patah

Ratusan unit Chery Omoda 5 terkena recall karena sumbu roda belakang berpotensi patah dan membahayakan konsumen

news
Lokasi SIM Keliling Jakarta 14 Mei, Hari Terakhir Dispensasi

Lokasi SIM Keliling Jakarta 14 Mei, Hari Terakhir Dispensasi

Buat memanfaat dispensasi dari Polda Metro Jaya, Anda bisa memanfaatkan lima lokasi SIM Keliling Jakarta

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 14 Mei 2024, Masih Diawasi dengan ETLE

Ganjil genap Jakarta 14 Mei 2024 akan diawasi ketat menggunakan beragam teknologi termasuk kamera ETLE