Omoway Pede Bisa Pikat Konsumen RI Pakai Motor Listrik Eksentrik
23 Juni 2025, 20:00 WIB
Terdapat 24 bengkel konversi motor listrik yang ada di Indonesia serta telah tersertifikasi oleh Kemenhub
Oleh Satrio Adhy
TRENOTO – Presiden Joko Widodo (Jokowi) terus mendorong adopsi kendaraan ramah lingkungan. Terbaru ia menaikkan subsidi konversi motor listrik bagi masyarakat.
Dari semula hanya Rp7 juta, namun kini berubah menjadi Rp10 juta. Tentu harapannya bisa terus merangsang para pecinta otomotif Tanah Air.
Sehingga penerima dapat lebih dimudahkan untuk memiliki motor listrik konversi. Jadi lebih banyak kendaraan ramah lingkungan berseliweran di jalanan.
“Rp10 juta yang diputuskan untuk konversi. Mulai sekarang juga sudah jalan,” kata Arifin Tasrif, Menteri ESDM beberapa waktu lalu.
Sebagai informasi, hingga sekarang sudah ada 5.528 orang telah melakukan konversi motor listrik di Indonesia. Akan tetapi terdapat 2.069 peserta mengundurkan diri dengan berbagai alasan.
Tentu hal tersebut membuat pemerintah berpikir dua kali dalam mencapai target 50 ribu unit kendaraan hingga akhir 2023.
Salah satu alasan yang paling sering muncul adalah peserta subsidi harus menggelontorkan dana sekitar Rp11 – Rp20 juta guna bisa memiliki unit. Hal tersebut dianggap masih terlalu berat bagi sebagian orang.
“Konversi ini kan mengubah budaya dan perilaku sehingga persiapan harus lebih bagus lagi. Kalau target konversi 50 ribu pada 2023 rasanya berat,” tutur Sahid Junaidi, Sekretaris Ditjen EBTKE.
Sejatinya guna memanfaatkan program dari Presiden Jokowi, cukup mudah. Sebab masyarakat hanya perlu mendaftarkan diri melalui platform digital di laman EBTKE Kementerian ESDM.
Nanti di sana tersedia berbagai informasi, mulai dari pendaftaran konversi, memilih informasi bengkel pelaksana terdekat dari lokasi serta dapat melakukan pengecekan status pengerjaan, berikut caranya.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
23 Juni 2025, 20:00 WIB
21 Juni 2025, 11:00 WIB
20 Juni 2025, 20:00 WIB
17 Juni 2025, 12:00 WIB
16 Juni 2025, 21:35 WIB
Terkini
01 Juli 2025, 19:00 WIB
Ground Zero meluncurkan tiga produk baru untuk merayakan hari jadi mereka yang ke-30, dijual secara terbatas
01 Juli 2025, 18:00 WIB
Kepulauan Riau gelar pemutihan pajak kendaraan bermotor untuk mudahkan warganya menjalankan kewajiban
01 Juli 2025, 17:09 WIB
Pengunjung Jakarta Fair 2025 yang beruntung dan kreatf berhasil memenangkan 1 unit mobil listrik VinFast
01 Juli 2025, 15:18 WIB
Banyak penumpang merasa lebih mual saat berkendara di mobil listrik ketimbang ICE, berikut penjelasannya
01 Juli 2025, 14:18 WIB
Dyandra Promosindo perkenalkan logo baru, siap hadirkan pameran otomotif IIMS 2026 di Februari tahun depan
01 Juli 2025, 12:00 WIB
Berikut KatadataOTO rangkumkan harga BBM di seluruh SPBU swasta yang mengalami kenaikan di awal Juli 2025
01 Juli 2025, 11:00 WIB
Mazda EZ-60 bakal diluncurkan untuk menggantikan MX-30 yang sudah tidak lagi diproduksi secara global
01 Juli 2025, 09:00 WIB
Mazda targetkan 800 SPK di GIIAS 2025 atau turun tipis dibanding pencapaian di ajang serupa tahun lalu