BYD Gerah Desain Mobil Mereka Selalu Ditiru Kompetitor
02 Januari 2026, 16:00 WIB
Bakal dijual sebagai Perodua di Malaysia, mobil listrik Daihatsu yang pakai basis eMO EV mulai dites jalan
Oleh Serafina Ophelia
KatadataOTO – Pabrikan otomotif Jepang mulai mempersiapkan lini kendaraan listrik buat bersaing di era elektrifikasi. Di Asia Tenggara, gempuran mobil listrik Cina sudah mulai terasa.
Untuk diketahui, Daihatsu melalui Perodua di Malaysia diketahui tengah menyiapkan satu mobil listrik didasarkan pada purwarupa eMO-II EV (Electric Vehicle).
Berbeda dari Ayla listrik yang sempat dipamerkan di GIIAS (Gaikindo Indonesia International Auto Show) 2022, tampilan eMO EV lebih futuristik.
Meskipun dari segi dimensi nampaknya tidak berbeda jauh. Namun terlihat ada sejumlah ubahan dari versi konsepnya.
Mobil yang tertangkap tes jalan di Malaysia itu dibalut kamuflase seluruh bagian eksteriornya. Tetapi terlihat, LED bar memanjang di fasia dihilangkan.
Bagian belakangnya diberi cover berukuran besar. Membuat bentuk mobil listrik Daihatsu itu tidak dapat terlihat jelas.
Dilansir dari Paultan pada Senin (05/05), unit tes jalan tersebut menggunakan pelat B3598A yang sempat digunakan saat Daihatsu Move diuji di Malaysia.
Versi produksi dari eMO EV diyakini tidak berbeda jauh dari versi konsepnya. Penyesuaian mungkin dilakukan pada beberapa komponen seperti door handle dan fasia.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
02 Januari 2026, 16:00 WIB
02 Januari 2026, 15:00 WIB
02 Januari 2026, 13:38 WIB
02 Januari 2026, 12:00 WIB
02 Januari 2026, 09:00 WIB
Terkini
02 Januari 2026, 20:22 WIB
Persaingan baru, rookie Diogo Moreira dan Toprak Razgatlioglu siap meramaikan ajang balap MotoGP 2026
02 Januari 2026, 19:00 WIB
Julian Johan sudah melakukan berbagai persiapan guna berlaga di Rally Dakar 2026, seperti latihan di Maroko
02 Januari 2026, 18:46 WIB
Taksi listrik Green SM kembali alami kecelakaan, pengamat sorot pentingnya pelatihan softskill pengemudi
02 Januari 2026, 17:00 WIB
Penjualan BYD di Indonesia selama periode 2024-2025 tembus 50 ribu unit dan wajib dirakit lokal tahun ini
02 Januari 2026, 16:00 WIB
BYD menilai terobosan serta inovasi pada mobil listrik sebagai kontribusi dalam pengembangan industri
02 Januari 2026, 15:00 WIB
Leapmotor merupakan salah satu merek asal Tiongkok yang bakal masuk Indonesia melalui Indomobil Group
02 Januari 2026, 14:16 WIB
Tiga merek mobil Cina catat penjualan positif di Inggris, angka penjualannya diproyeksikan 200 ribu di 2025
02 Januari 2026, 13:38 WIB
Aismoli mengungkapkan ada cara lain untuk kembali menggairahkan pasar motor listrik pada periode 2026