Spesifikasi Wuling BinguoEV, Kini Ada Fitur Fast Charging
12 Juli 2025, 13:00 WIB
Mobil listrik China terus berkembang kian pesat dan mengancam Tesla yang selama ini berjaya sebagai penguasa
Oleh Serafina Ophelia
TRENOTO – Merek asal China mulai membanjiri pasar otomotif global saat ini. Apalagi jika bicara soal elektrifikasi, sudah ada beragam pilihan mobil listrik dari harga terendah sampai tertinggi dan variasi model menarik.
Meski sebelumnya pabrik besutan Elon Musk, Tesla jadi pionir dan menduduki tempat teratas produsen kendaraan listrik, posisinya mulai terancam dengan kehadiran pabrikan China seperti BYD.
Bahkan baru-baru ini analis Wall Street dari bank investasi UBS menunjukan alasan BYD jadi kompetitor terkuat Tesla saat ini dan Elon Musk patut khawatir. Ada berbagai faktor mengapa analis menemukan BYD memproduksi mobil yang bisa jadi saingan langsung Tesla.
Sedan BYD yakni Seal disebut sebagai alternatif terbaik untuk Tesla Model 3 terutama kalau bicara soal harga. Padahal fitur-fitur di dalamnya juga tidak kalah canggih.
Dilansir dari Business Insider, Kamis (14/9) teknologi baterai BYD yakni ‘cell-to-body’ membuat kabin dan legroom Seal jadi lebih lega. Desain eksterior unik, performa mumpuni dan harga produksi lebih rendah karena penempatan baterai yang efisien.
“Karpet lantai kabin penumpang berada tepat di atas stack sel baterai dan tutup atasnya menjadi lantai,” ucap analis UBS.
Karena ukuran baterai lebih tipis dan tidak perlu lapisan alumunium lain untuk jadi lantai kabin, interior jadi lebih lapang dan ini bisa mengurangi resistansi aerodinamis.
Bicara soal tenaga dan efisiensi biaya BYD Seal memang memiliki jarak tempuh lebih sedikit namun sudah cukup bersaing dengan Tesla Model 3.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
12 Juli 2025, 13:00 WIB
11 Juli 2025, 23:30 WIB
11 Juli 2025, 21:00 WIB
11 Juli 2025, 16:23 WIB
11 Juli 2025, 15:00 WIB
Terkini
12 Juli 2025, 13:00 WIB
Wuling BinguoEV kini sudah dilengkapi beragam pengembangan baru termasuk Fast Charging agar pengisian daya lebih cepat
12 Juli 2025, 11:00 WIB
Marc Marquez mulai mendapat ancaman dari Di Giannantonio dalam usahanya raih kemenangan di MotoGP Jerman 2025
12 Juli 2025, 09:00 WIB
Selama 8 tahun di Indonesia, Wuling telah memproduksi 167 ribu kendaraan dan mengekspor ribuan unit ke 18 negara
12 Juli 2025, 07:00 WIB
Ekspor mobil dari Indonesia turun di 2024, Gaikindo berharap angkanya bertahan di 400 ribu guna hindari PHK
11 Juli 2025, 23:30 WIB
Spesifikasi Wuling Mitra EV sudah dibuat agar bisa memenuhi kebutuhan para pelaku usaha yang semakin dinamis
11 Juli 2025, 22:00 WIB
Jasa Marga memberikan diskon tarif tol sebesar 20 persen bagi masyarakat yang ingin melewati Trans Jawa
11 Juli 2025, 21:00 WIB
Wuling BinguoEV Premium Range dengan jarak tempuh 410 km tak dijual karena menyesuaikan kebutuhan pelanggan
11 Juli 2025, 17:45 WIB
Para pencinta mobil JDM bakal menggelar balap di Sirkuit Mandalika dan bakal diikuti berbagai kendaraan