Cara Hyundai Pertahankan Harga Jual Kembali Lini Kendaraannya
15 Oktober 2025, 17:00 WIB
Pabrik Korea Selatan itu berniat luncurkan mobil listrik murah, Hyundai Kona Electric terbaru berpotensi hadir
Oleh Serafina Ophelia
KatadataOTO – Hyundai Kona Electric merupakan salah satu pilihan mobil listrik pabrikan asal Korea yang berukuran kompak. Ada tiga pilihan mesin tersedia yakni bensin, hybrid dan BEV (battery electric vehicle).
Bukan nama baru, Hyundai Kona Electric sebelumnya sudah hadir di Indonesia seharga Rp700 jutaan sebagai lini elektrifikasi pelengkap Ioniq Electric. Namun kemudian pabrik berlambang H miring ini justru lebih gencar memasarkan seri Ioniq 5 dan 6.
Dengan banderol Rp700 jutaan sampai Rp1 miliaran tentu masih terbilang tinggi buat sejumlah lapisan konsumen. Mengatasi hal itu Hyundai berniat meluncurkan mobil listrik murah di Tanah Air tahun depan.
Banyak spekulasi beredar model tersebut adalah Ioniq 7, SUV bertenaga listrik berkapasitas tujuh penumpang. Namun masih ada kandidat kuat lain jika kita bicara EV (electric vehicle) murah yakni Hyundai Kona Electric.
Berukuran lebih kecil, bukan tidak mungkin Hyundai memutuskan untuk memproduksi lokal Kona Electric di pabrik Indonesia sehingga harga bisa ditekan.
Dilansir dari The Korea Herald, Kamis (30/11) Kona Electric bakal dirakit di Indonesia dan pakai baterai lokal. Tidak hanya dijual di dalam negeri tapi juga diekspor ke beberapa negara Asia Tenggara.
Hal tersebut disampaikan oleh Lee Young-tack selaku Presiden Hyundai Motor Asia-Pacific Headquarter dalam sebuah konferensi pers.
“Hyundai Motor ingin memimpin pasar EV ASEAN dengan mengamankan tingkat kompetitif value chain mobil listrik dan DNA produk serta pengalaman konsumen,” ujar Lee kepada The Korea Herald.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
15 Oktober 2025, 17:00 WIB
01 Oktober 2025, 17:00 WIB
04 September 2025, 13:00 WIB
26 Agustus 2025, 20:00 WIB
31 Juli 2025, 19:00 WIB
Terkini
16 November 2025, 17:00 WIB
Mazda EZ-6 dan Changan Deepal LO7 sama-sama berpeluang besar untuk dipasarkan ke konsumen di Tanah Air
16 November 2025, 15:14 WIB
Chery beri penjelasan soal Fengyun X3L yang alami kecelakaan saat sedang uji ketangguhan di Gunung Tianmen
16 November 2025, 13:00 WIB
Suzuki Ertiga bekas lansiran 2024 bisa jadi pilihan masyarakat buat berkendara saat libur Natal dan tahun baru
16 November 2025, 11:00 WIB
Puncak acara Honda Bikers Day 2025 memberikan pengalaman berbeda di Garut dengan puluhan ribu pemotor
16 November 2025, 09:00 WIB
Banyak kegiatan menarik disuguhkan buat para anggota komunitas selama Honda Culture Indonesia berlangsung
16 November 2025, 08:00 WIB
Honda ADV 160 membuktikan performanya dalam perjalanan melintasi pantai selatan Jawa Barat menuju HBD 2025
16 November 2025, 07:00 WIB
Pilihan Toyota Calya bekas lansiran 2024 makin menarik karena ada program TDP Rp 7 jutaan dan tenor panjang
15 November 2025, 21:43 WIB
Alex Marquez berhasil keluar sebagai pemenang pada sprint race MotoGP Valencia 2025 usai menudukkan Acosta