Pilihan Suzuki Ertiga Bekas Lansiran 2024 Kini Makin Beragam
16 November 2025, 13:00 WIB
Beberapa merek melakukan penyesuaian banderol, berikut KatadataOTO rangkum harga mobil hybrid per Maret 2025
Oleh Serafina Ophelia
KatadataOTO – Setelah insentif dari pemerintah diterapkan, sejumlah manufaktur melakukan penyesuaian harga mobil hybrid. Ini berlaku untuk model-model yang telah didaftarkan dan memenuhi kriteria penerima subsidi.
Perlu diketahui, besaran insentif dari pemerintah memang lebih kecil dari mobil listrik yakni tiga persen. Namun ini diklaim cukup membuat harga mobil hybrid jadi semakin kompetitif.
Misalnya Toyota Kijang Innova Zenix HEV. Imbas subsidi, harga salah satu tipenya turun sampai Rp 17 jutaan sementara merek lain seperti Suzuki menurunkan harga Ertiga Rp 3 jutaan.
Tetapi manufaktur asal Korea Selatan, Hyundai justru mengerek banderol Santa Fe Hybrid. Tipe terendah Prime naik Rp 18 jutaan, lalu varian Calligraphy Rp 20 jutaan.
Santa Fe Hybrid memang sudah dirakit lokal. Namun, pihak Hyundai belum mendaftarkan model tersebut buat mengikuti program insentif.
Selain itu masih ada pendatang baru berupa PHEV (Plug-in Hybrid Electric Vehicle) yakni CX-80. Harganya adalah Rp 1,19 miliar, tidak jauh berbeda dari CX-60 yang dibekali teknologi mild hybrid.
Selengkapnya, berikut KatadataOTO merangkum daftar harga mobil hybrid di Indonesia per Maret 2025. Angka berstatus on the road Jakarta dan masih bisa berubah sewaktu-waktu, tergantung kebijakan perusahaan.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
16 November 2025, 13:00 WIB
13 November 2025, 16:00 WIB
13 November 2025, 13:00 WIB
13 November 2025, 12:00 WIB
11 November 2025, 20:00 WIB
Terkini
17 November 2025, 17:10 WIB
IMX LA Car Meet Up sukses digelar di KJRI Los Angeles dan menyedot banyak perhatian pencinta otomotif
17 November 2025, 16:00 WIB
HMC 2025 menghadirkan karya-karya yang lebih kreatif dalam hal ide modifikasi dan selaras dengan tema
17 November 2025, 15:00 WIB
Distribusi dari pabrik ke diler atau wholesales LSUV tunjukkan capaian positif, sejumlah model alami kenaikan
17 November 2025, 14:00 WIB
Kemenperin tengah memfinalkan usulan kebijakan insentif untuk menyelamatkan industri otomotif di dalam negeri
17 November 2025, 13:00 WIB
Mobil listrik Honda Super One mulai dites jalan sebagai persiapan sebelum dijual di Indonesia tahun depan
17 November 2025, 12:00 WIB
Duo Marquez bersaudara mampu mendominasi papan atas klasemen akhir MotoGP 2025 setelah tampil sangat impresif
17 November 2025, 11:00 WIB
Mitsubishi Fuso nilai wacana uji kir di bengkel resmi bisa memudahkan pelanggan dalam menjalankan kewajibannya
17 November 2025, 10:00 WIB
Ajang Honda Modif Contest 2025 berhasil menemukan karya ciamik sepeda motor yang terus-menerus berkembang