Honda Civic RS Hybrid Meluncur di Indonesia, Harga Rp 699 Jutaan
08 Mei 2025, 19:00 WIB
Banderol ada di kisaran Rp200 jutaan sampai Rp800 jutaan, berikut daftar harga mobil hybrid Januari 2024
Oleh Serafina Ophelia
KatadataOTO – Penjualan mobil hybrid mencatatkan hasil memuaskan sepanjang 2023. Model HEV (Hybrid Electric Vehicle) sendiri jadi jembatan transisi menuju kendaraan listrik murni.
Bahkan jika melihat data Gaikindo mobil hybrid lebih banyak terjual jika dibandingkan BEV (Battery Electric Vehicle), menunjukkan tingginya minat masyarakat terhadap kendaraan ramah lingkungan satu ini.
Kukuh Kumara, Sekretaris Umum Gaikindo (Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia) memaparkan angka penjualan BEV dan HEV terpaut jauh sepanjang 2023.
“Di 2023 mobil listrik tembus 17 ribu unit, hybrid justru tembus 54 ribu unit. Ini tampak menjawab pertanyaan masyarakat akan kendaraan elektrifikasi, karena kendaraan elektrik bukanlah first time buyer,” ujar Kukuh beberapa waktu lalu.
Ia sendiri mengungkapkan salah satu alasan mobil hybrid lebih diminati adalah ketersediaan varian. HEV dijual dalam opsi 7-seater dan banderol mulai Rp200 jutaan. Sedangkan BEV masih lebih banyak tersedia 5-seater.
Sebagai contoh ada Suzuki Ertiga Hybrid dan Suzuki XL7 Hybrid. Tidak ketinggalan Toyota yang sediakan pilihan HEV melimpah dari Innova Zenix Hybrid sampai Alphard HEV.
Melihat daftar harga mobil hybrid Januari 2024 masih cenderung stabil. Seperti varian hybrid Toyota dan Suzuki masih sama seperti Desember 2023.
Sementara Honda mengerek harga Honda CR-V Hybrid sampai Rp9 jutaan. Pada Desember dibanderol Rp804.9 jutaan. Lebih lengkap berikut kami rangkum daftar harga mobil hybrid per Januari 2024.
Artikel Terpopuler
Artikel Terkait
08 Mei 2025, 19:00 WIB
08 Mei 2025, 09:00 WIB
06 Mei 2025, 18:00 WIB
06 Mei 2025, 12:00 WIB
02 Mei 2025, 18:00 WIB
Terkini
10 Mei 2025, 20:59 WIB
Marc Marquez berhasil naik ke podium sprint race MotoGP Prancis 2025 di Sirkuit Le Mans bersama sang adik
10 Mei 2025, 19:28 WIB
BJ40 Plus segera dirakit lokal bulan ini, BAIC tertarik untuk mengekspornya ke negara-negara di Asia Tenggara
10 Mei 2025, 16:00 WIB
Mitsubishi Fuso serahkan satu unit Fighter ke SMK Negeri 1 Kamal, Madura untuk tingkatkan kompetensi siswa
10 Mei 2025, 14:00 WIB
Daihatsu Sigra bekas di Mei 2025 kini dijual dengan banderol yang semakin terjangkau buat masyarakat
10 Mei 2025, 12:00 WIB
Menurut Dudy, kecelakaan yang diakibatkan oleh truk ODOL tidak semata-mata karena kesalahan sopir saja
10 Mei 2025, 10:00 WIB
PT HPM meyakini Honda BR-V tak akan bernasib seperti Mobilio yang penjualannya turun pasca dijadikan taksi
10 Mei 2025, 08:00 WIB
Meskipun kondisi ekonomi belum stabil, BMW percaya diri tidak akan terusik penjualannya sepanjang 2025
10 Mei 2025, 06:00 WIB
Yamaha kembali melakukan sentuhan pada jaringan diler flagship mereka, terbaru bertempat di pulau Bali