10 Mobil Hybrid Terlaris Maret 2025, Zenix Masih di Atas Awan
21 April 2025, 08:00 WIB
Toyota Kijang Innova Zenix HEV masih jadi mobil hybrid terlaris dengan angka wholesales tertinggi di 2024
Oleh Serafina Ophelia
KatadataOTO – Capaian wholesales (penyaluran dari pabrik ke diler) mobil hybrid sepanjang 2024 mengalami kenaikan 5.145 unit dibandingkan tahun lalu yakni 57.713 unit atau bertumbuh sekitar 0,09 persen.
Sebagai informasi, wholesales mobil hybrid 2023 adalah 52.568 unit. Sama seperti tahun lalu, model dengan pencapaian tertinggi adalah Toyota Kijang Innova Zenix.
Namun wholesales-nya sedikit turun, 27.705 unit ke 26.470 unit. Kemudian menyusul di posisi kedua adalah XL7 Hybrid yang justru mengalami peningkatan dibandingkan 2023, dari 7.898 unit menjadi 10.128 unit.
Kemudian Suzuki Ertiga Hybrid masih menempati posisi ketiga dengan wholesales 4.188 unit, disusul Toyota Yaris Cross HEV sebanyak 4.114 unit.
Honda CR-V e:HEV yang sebelumnya ada di posisi kelima digantikan oleh Toyota Alphard HEV, perolehan wholesales-nya adalah 3.838 unit. Meskipun begitu CR-V e:HEV mengalami kenaikan dari 1.527 unit menjadi 2.373 unit sepanjang 2024.
Toyota Yaris Cross juga masih menempati peringkat yang sama dengan tahun lalu, hanya saja angkanya turun dari 5.476 unit menjadi 4.114 unit.
MPV mewah mulai menorehkan hasil positif. Selain Toyota Alphard HEV, ada Lexus LM 350h 7-seater di urutan ketujuh dengan wholesales 1.157 unit.
Kemudian Nissan Serena e-Power peringkat delapan sebanyak 740 unit dan Toyota Vellfire HEV 510 unit.
Pendatang baru Hyundai Santa Fe HEV mengejar di posisi ke-11. Baru diluncurkan jelang akhir 2024, tipe hybrid Santa Fe generasi teranyar itu tersalurkan sebanyak 453 unit.
Selengkapnya, berikut KatadataOTO rangkum 10 mobil hybrid terlaris di Indonesia serta angka wholesales HEV (Hybrid Electric Vehicle) secara keseluruhan sepanjang 2024.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
21 April 2025, 08:00 WIB
20 April 2025, 21:00 WIB
20 April 2025, 18:50 WIB
18 April 2025, 19:57 WIB
17 April 2025, 18:00 WIB
Terkini
21 April 2025, 09:00 WIB
Disinyalir meluncur pada perhelatan GIIAS 2025, Mitsubishi DST Concept kabarnya dijual seharga Rp 450 jutaan
21 April 2025, 08:00 WIB
Toyota Innova Zenix masih memimpin deretan mobil hybrid terlaris sepanjang 2025 dan disusul oleh Suzuki XL7
21 April 2025, 07:00 WIB
Toyota Avanza jadi mobil terlaris Maret 2025 setelah menggeser Honda Brio dari peringkat pertama di bulan lalu
21 April 2025, 06:06 WIB
Kembali beroperasi seperti biasa hari ini, ada lima lokasi SIM keliling Jakarta yang dapat dimanfaatkan
21 April 2025, 06:02 WIB
Rangkuman informasi terkait SIM keliling Bandung hari ini 21 April 2025, termasuk lokasi dan syaratnya
21 April 2025, 06:00 WIB
Meski akan ada demo di sejumlah titik, aturan ganjil genap Jakarta bakal tetap dilangsungkan secara optimal
20 April 2025, 21:00 WIB
Model mobil hybrid perdana Chery yakni Tiggo 8 CSH mulai dirakit lokal, segera diluncurkan tahun ini
20 April 2025, 18:50 WIB
Kebakaran melanda tujuh dari 13 mobil milik Azam Azman Natawijaya, mantan anggota DPR di rumahnya di Surabaya