Klasemen MotoGP 2023: Bezzecchi Tempel Bagnaia

Persaingan papan atas klasemen MotoGP 2023 semakin ketat usai Bagnaia hanya selisih satu angka dari Bezzecchi

Klasemen MotoGP 2023: Bezzecchi Tempel Bagnaia

TRENOTO – Persaingan klasemen MotoGP 2023 semakin ketat. Terjadi karena Marco Bezzecchi baru saja memenangkan grand prix Prancis di Sirkuit Le Mans pada Minggu (14/5).

Sementara Francesco Bagnaia harus menelan pil pahit. Rider Italia itu kehilangan posisi terdepan setelah start.

Ia kemudian tidak bisa melanjutkan balapan setelah bertabrakan dengan Maverick Vinales. Mereka sempat terlempar ke gravel akibat insiden tersebut.

Photo : MotoGP

Keduanya terlihat berdebat di pinggir lintasan setelah terjatuh. Bahkan Bagnaia serta Vinales terlihat hampir berkelahi.

Alhasil Bagnaia gagal meraih poin pada MotoGP Prancis 2023. Membuat posisinya di puncak klasemen kian terganggu.

Pasalnya anak didik Valentino Rossi itu baru mengumpulkan 94 poin. Sementara Bezzecchi 93 angka, sehingga selisih keduanya cukup tipis.

Brad Binder masih konsisten menempati peringkat ketiga. Dia telah mengantongi 81 poin setelah finis keenam di MotoGP Prancis 2023.

Baca Juga: PNS Dapat Tunjangan Daya Tahan Tubuh Setara Cicilan Honda Beat

Joki KTM unggul satu angka dari Jorge Martin yang menjadi runner-up di akhir pekan kemarin. Kemudian Johann Zarco menembus lima besar usai melengkapi podium di Le Mans.

Di sisi lain Vinales terlibat kecelakaan membuatnya nihil poin. Pembalap Aprilia itu kini menempati tangga ketujuh klasemen MotoGP 2023.

Selanjutnya Fabio Quartararo yang gagal mengamankan podium harus puas ada di posisi sembilan.


Terkini

mobil
Honda Beri Sinyal Kehadiran Super One di Indonesia Tahun Depan

Honda Super One Masuk Indonesia Tahun Depan Sudah Tahap Akhir

Mobil listrik Honda Super One mulai dites jalan sebagai persiapan sebelum dijual di Indonesia tahun depan

otosport
Klasemen Akhir MotoGP 2025: Duo Marquez Memimpin, Bagnaia Melorot

Klasemen Akhir MotoGP 2025: Duo Marquez Memimpin, Bagnaia Melorot

Duo Marquez bersaudara mampu mendominasi papan atas klasemen akhir MotoGP 2025 setelah tampil sangat impresif

news
Mitsubishi Fuso

Mitsubishi Fuso Dukung Wacana Uji Kir Dilakukan di Bengkel Resmi

Mitsubishi Fuso nilai wacana uji kir di bengkel resmi bisa memudahkan pelanggan dalam menjalankan kewajibannya

modifikasi
Honda Modif Contest

Honda Modif Contest 2025 Umumkan Para Juara Nasional

Ajang Honda Modif Contest 2025 berhasil menemukan karya ciamik sepeda motor yang terus-menerus berkembang

news
Tol Cipularang

Awas Macet, Ada Perbaikan di Tol Cipularang dan Padaleunyi

Sebagian ruas jalan di Tol Cipularang dan Padaleunyi ditutup untuk dilakukan perbaikan selama sepekan

news
Lokasi contraflow saat Libur Nataru

Kemenhub Bakal Rekayasa Lalu Lintas Kawasan Wisata saat Libur Nataru

Kementerian Perhubungan gelar pembatasan lalu lintas di kawasan wisata saat libur Natal dan tahun baru

news
Lokasi SIM Keliling Bandung 17 November, Awas Operasi Zebra 2025

Lokasi SIM Keliling Bandung 17 November, Awas Operasi Zebra 2025

Agar tidak terkena tilang saat Operasi Zebra 2025, Anda bisa memanfaatkan kehadiran SIM keliling Bandung

news
SIM Keliling Jakarta

SIM Keliling Jakarta Ada di 5 Tempat Hari Ini 17 November 2025

Lima lokasi SIM keliling Jakarta kembali dibuka seperti biasa, bisa untuk perpanjangan SIM A maupun C