Cek Cara dan Biaya Perpanjangan STNK Desember 2023

Punya masa berlaku terbatas seperti dokumen berkendara lain, simak cara perpanjangan STNK Desember 2023

Cek Cara dan Biaya Perpanjangan STNK Desember 2023

KatadataOTO – Surat Tanda Nomor Kendaraan atau STNK adalah salah satu dokumen wajib pemilik kendaraan. Punya masa berlaku terbatas, jangan lupa untuk perpanjang sebelum tenggat waktu.

Ada dua jenis perpanjangan STNK pertama yakni tahunan. Pemilik kendaraan harus membayar pajak untuk mendapatkan bukti pengesahan, bisa dilakukan secara daring karena proses sederhana.

Sedangkan lima tahunan tidak bisa daring. Karena ada tahapan lebih rumit di mana pemilik mendapatkan STNK serta pelat nomor baru dengan melalui pengecekan fisik kendaraan terlebih dulu.

Biaya perpanjangan STNK lima tahunan buat sepeda motor adalah Rp100.000. Sementara kendaraan roda empat atau lebih Rp200.000.

Biaya Perpanjangan STNK
Photo : Polda

Bicara soal biaya perpanjangan STNK tergantung kendaraan, mengacu pada NJKB (Nilai Jual Kendaraan Bermotor) yakni 2 persen dari NJKB untuk kendaraan pertama, 2.5 persen kendaraan kedua dan seterusnya.

Cara Perpanjangan STNK Online

Menggunakan aplikasi Signal (Samsat Digital Nasional) buatan Korlantas Polri, pemohon juga bisa lakukan prosedur perpanjangan SIM.

Aplikasi ini bisa diunduh lewat PlayStore melalui platform Android maupun AppStore pada iOS. Simak syarat registrasinya.

  • Data kendaraan bermotor pada aplikasi Signal sudah sesuai NIK KTP pemilik kendaraan dengan status tidak terblokir
  • Alamat wajib pajak atau domisili harus sesuai yang tertera pada STNK pihak terkait. Jika berbeda perlu dilakukan konfirmasi ke call center kantor Samsat terdekat.

Terkini

mobil
Volvo Ungkap Sisi Positif Banyaknya Merek EV China di RI

Volvo Ungkap Sisi Positif Banyaknya Merek EV China di RI

Merek EV China semakin banyak di Indonesia termasuk di segmen premium, Volvo ungkap ada sisi positifnya

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta Ditiadakan Karena Libur Wafat Isa Almasih

Ganjil genap Jakarta Jumat (18/04) ditiadakan karena bertepatan dengan libur peringatan wafal Isa Almasih

news
Kamera ETLE Polda Metro Jaya

Polda Metro Jaya Bakal Evaluasi ETLE Buat Hindari Kesalahan

Polda Metro Jaya bakal melakukan evaluasi program ETLE karena menilang ambulans yang sedang melaksanakan tugas

otosport
Yamaha Uji Mesin V4 untuk MotoGP, Siap Kejar Ducati

Yamaha Uji Mesin V4 untuk MotoGP, Siap Kejar Ducati

Menurut Bartolini, Yamaha sudah memulai pengujian mesin V4 untuk digunakan di motor balap Quartararo dan Rins

mobil
Penjualan Honda

Penjualan Honda Maret 2025 Naik, Brio Jadi Model Terlaris

Penjualan Honda Maret 2025 naik dibandingkan bulan sebelumnya dan Brio masih menjadi model paling laris

mobil
Penjualan Daihatsu di Kuartal Pertama 2025 Capai 36 Ribu Unit

Penjualan Daihatsu di Kuartal Pertama 2025 Capai 36 Ribu Unit

Catatkan hasil positif di 2025, penjualan Daihatsu secara ritel di kuartal pertama tembus 336 ribu unit

news
Ramai Dihujat, Rute Silaturahride Tak Jadi Lewat JLNT Casablanca

Ramai Dihujat, Rute Silaturahride Tak Jadi Lewat JLNT Casablanca

Dishub DKI Jakarta mengubah rute acara Silaturahride bersama Pramono dan tidak melewati JLNT Casablanca

mobil
Mobil terbang

Xpeng Ungkap Tantangan Dalam Membawa Mobil Terbang ke Pasar

Xpeng mengungkap bahwa membawa mobil terbang ke pasar tidak mudah karena belum ada regulasi yang mengaturnya