Fitur Suzuki XL7 Hybrid Bekas Bikin Pelanggan Jatuh Hati
30 Desember 2025, 08:00 WIB
Mobil pajak termurah merupakan incaran banyak orang khususnya first car buyer, berikut daftar kendaraannya
Oleh Denny Basudewa
Faktor yang mempengaruhi rendah pajak mobil adalah jenis, kapasitas mesin, tahun produksi, status pemakaian, harga jual, serta kebijakan pajak tiap daerah.
Semakin lama tahun produksi mobil, kapasitas mesin kecil, status mobil bekas dan harga jual mobil rendah, maka kemungkinan besar pajak mobil lebih murah.
Begitu pun sebaliknya. Semakin besar kapasitas mesin, semakin tinggi pula tarif pajak. Apabila ingin lebih ringan biaya pajak maka disarankan untuk melirik mobil listrik.
Sebab pemerintah telah mengeluarkan kebijakan keringanan pajak khusus mobil listrik pada April 2023. Kebijakan tersebut membuat pemilik mobil listrik hanya dikenai biaya Sumbangan Wajib Dana Kecelakaan Lalu Lintas Jalan (SWDKLLJ) sebesar Rp 143 ribu.
Beberapa mobil listrik di tanah air seperti Hyundai IONIQ 5 atau Wuling Air EV sudah sangat terjangkau.
Demikian informasi mengenai 5 mobil dengan pajak termurah yang dapat Anda pertimbangkan. Selain melihat dari besaran pajak, pastikan Anda tetap mempertimbangkan faktor lain sesuai kebutuhan.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
30 Desember 2025, 08:00 WIB
29 Desember 2025, 12:14 WIB
23 Desember 2025, 18:00 WIB
22 Desember 2025, 13:00 WIB
20 Desember 2025, 07:00 WIB
Terkini
05 Januari 2026, 15:29 WIB
Hongqi punya sejumlah model kendaraan mewah yang menarik dan berpeluang dihadirkan di Indonesia tahun ini
05 Januari 2026, 14:00 WIB
Toyota Veloz Hybrid diharapkan bisa sampai ke konsumen sebelum momentum libur Lebaran pada Maret 2026
05 Januari 2026, 13:00 WIB
Penurunan harga BMW di pasar Cina sudah resmi diberlakukan sejak 1 Januari 2026 dengan besaran bervariasi
05 Januari 2026, 12:00 WIB
Melihat ketidakpastian insentif tahun ini, ekonom yakin penjualan mobil baru belum bisa tembus 1 juta unit
05 Januari 2026, 11:00 WIB
Sejumlah proyek strategis milik pemerintah yang ingin dijalankan dipercaya membawa efek bagi pasar motor baru
05 Januari 2026, 10:00 WIB
Harga mobil hybrid di RI belum mengalami penyesuaian, ada model baru Toyota dan varian anyar Chery Tiggo 8
05 Januari 2026, 09:00 WIB
Gakindo berharap penjualan pasar mobil baru di dalam negeri bisa segera bangkit, terutama untuk periode 2026
05 Januari 2026, 08:00 WIB
Julian Johan berhasil selesaikan SS 1 Rally Dakar 2026 setelah melintasi perjalanan 365 km yang penuh tantangan