5 Mobil Pajak Termurah di Jabodetabek Mulai Rp1 Jutaan

Mobil pajak termurah merupakan incaran banyak orang khususnya first car buyer, berikut daftar kendaraannya

5 Mobil Pajak Termurah di Jabodetabek Mulai Rp1 Jutaan
  1. Daihatsu All New Ayla 1.0 M MT 2023 (Rp1,8 jutaan)

Salah satu andalan pabrikan Daihatsu ini memiliki kapasitas mesin 1.0 liter, sehingga sangat ekonomis untuk berkendara sehari-hari. Transmisi manual dan tersemat fitur keselamatan airbags, Anti-lock Braking System (ABS), hingga Electronic Brakeforce Distribution (EBD).

Desain all new Ayla 1.0 M MT modern serta mempunyai kabin luas. Perhitungan pajak mobil sekitar Rp1.8 jutaan per tahun. 

  1. Daihatsu Terios TX AT 2007 (Rp1.3 jutaan)

Dapur pacu mobil berkode 3SZ-VE 4 silinder segaris DOHC Electronic Fuel Injection. Kapasitas mesin 1.500 cc diklaim seimbang antara performa dengan efisiensi BBM.

Bodi gagah dan kemampuan SUV cukup baik untuk off-road. Perkiraan pajak per tahun sebesar Rp1.3 jutaan.

  1. Nissan Livina 1.5 XR AT tahun 2007 (Rp1,7 jutaan)

Nissan Livina 1.5 XR AT memiliki panjang 4.420 mm, sedikit lebih pendek dari Nissan Grand Livina. Unit berkapasitas 5 orang dikenal nyaman melebihi kompetitor.

3 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Jutaan, Dari Avanza Hingga Livina
Photo : olx

Kendaraan diklaim mampu mengeluarkan tenaga maksimal 109 hp di 6.000 rpm serta torsi maksimal 148 Nm di putaran 4.400 rpm. Mesin LMPV pesaing Avanza berkode HR15DE 4 silinder kapasitas 1.498 cc. 

Desain aerodinamis dan bagian interior luas. Pajak Nissan Livina 1.5 XR AT lansiran 2007 sekitar Rp1.7 jutaan.

  1. Toyota Agya E 1.0 MT 2012 (Rp1.5 jutaan)

Toyota Agya dapat menjadi opsi pilihan bagi keluarga dalam mobilitas dengan budget terjangkau. Fitur safety yakni Dual SRS Airbag di bagian depan serta ISOFIX pada bangku baris kedua.

City car garapan perusahaan asal Jepang muat 5 orang penumpang. Pajak pertahun berkisar Rp1.5 jutaan. 


Terkini

otosport
Toyota

Toyota Kembali ke F1, Jadi Sponsor Utama Tim Haas di 2026

Nama Toyota kembali ke grid F1, divisi motorsports Toyota Gazoo Racing jalin kerja sama dengan tim Haas

modifikasi
Modifikasi

Jangan Asal Ikutan, Ini Prediksi Tren Modifikasi 2026

Aliran modifikasi proper diperkirakan bakal mendominasi di 2026 karena mempertahankan fungsi utama kendaraan

otopedia
Bearing Roda Depan

Ciri Bearing Roda Depan Motor Alami Kerusakan, Jangan Dibiarkan

Bearing roda depan yang mengalami kerusakan, dapat membahayakan pemilik ketika digunakan di jalan raya

otosport
MotoGP 2026

Peluncuran Tim MotoGP 2026 Dimulai Minggu Depan, Simak Detailnya

Pramac Yamaha menjadi yang pertama dalam memperkenalkan motor balap dan seragam Toprak untuk MotoGP 2026

news
Tarif tol naik

Tarif Tol Sedyatmo Naik Mulai 5 Januari 2026, Ini Harga Terbaru

Mulai besok tarif tol Sedyatmo dari dan menuju Bandara Sokarno Hatta akan naik sehingga masyarakat harus menyesuaikan

mobil
Toyota Veloz Hybrid

Update SPK Toyota Veloz Hybrid, Nyaris Tembus 4.000 Unit

Toyota Veloz Hybrid mendapatkan tanggapan positif dari konsumen, terpesan ribuan unit dalam waktu singkat

mobil
Penjualan Mobil

Cara Pemerintah Cina Dorong Penjualan Mobil Ramah Lingkungan

Penjualan mobil dan adopsi NEV didorong melalui pemberian subsidi tukar tambah, berikut skema insentifnya

mobil
Koleksi kendaraan Dikta Wicaksono

Koleksi Kendaraan Dikta Wicaksono, Ada Mobil Klasik

Dikta Wicaksono memiliki koleksi kendaraan yang cukup menarik digarasinya mulai dari mobil hingga motor klasik