Kalahkan Tesla, BYD Jadi Produsen Mobil Listrik Terlaris di Dunia
03 Januari 2026, 09:00 WIB
Beredar biaya perbaikan Tesla Model 3 kecelakaan mencapai $30.000, hampir setara harga Toyota Kijang Innova Zenix hybrid
Oleh Serafina Ophelia
Kecelakaan tersebut meninggalkan kerusakan yang cukup parah di area samping mobil Tesla milik Matt. Saat akan melakukan servis atau perbaikan ternyata harganya fantastis.
Dalam bon sepanjang tujuh halaman yang dipublikasikan, biaya perbaikan Tesla Model 3 tersebut ternyata mencapai $30.000. Jika dirupiahkan ini setara Rp459.8 juta rupiah, hanya sedikit lebih tinggi dari harga Toyota Kijang Innova Zenix Hybrid tipe terendah yakni Rp458 juta.
Untuk diketahui Innova Zenix Hybrid merupakan kendaraan hibrida terbaru dari Toyota yang tersedia dengan beberapa pilihan varian, kisaran harganya ada di Rp458 jutaan sampai Rp614 jutaan.
Berikut daftar harga Innova Zenix Hybrid terbaru, dikutip dari laman resmi Toyota:
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
03 Januari 2026, 09:00 WIB
16 Oktober 2025, 10:00 WIB
09 Oktober 2025, 14:00 WIB
26 September 2025, 17:00 WIB
14 September 2025, 13:00 WIB
Terkini
06 Januari 2026, 18:00 WIB
Performa Francesco Bagnaia turun drastis di MotoGP 2025, kesulitan bersaing dengan rekan setimnya di Ducati
06 Januari 2026, 17:00 WIB
Kembaran BYD Seal bakal dipasarkan dengan nama Seal 07 EV, dipasarkan di Tiongkok lebih dulu tahun ini
06 Januari 2026, 16:00 WIB
Sensor LiDAR kerap ditempatkan di bagian depan atap mobil listrik Cina keluaran terkini, dukung keselamatan
06 Januari 2026, 15:24 WIB
Keputusan itu diambil pasca PO Cahaya Trans terlibat kecelakaan di exit Tol Krapyak pada Desember lalu
06 Januari 2026, 14:00 WIB
Pada 2026 tren warna cat bawaan pabrik atau base colour turut digandrungi, karena banyak restorasi kendaraan
06 Januari 2026, 13:00 WIB
Chery memimpin ekspor mobil di Tiongkok sepanjang 2025, sementara total penjualannya tembus 2 juta unit
06 Januari 2026, 12:00 WIB
Pasar ekspor kendaraan di 2026 diperkirakan bakal menghadapi beberapa tantangan yang dinilai cukup berat
06 Januari 2026, 11:00 WIB
Banyaknya populasi mobil listrik di Tanah Air diyakini bakal mempengaruhi dunia modifikasi Tanah Air