Menperin Siapkan Skema Insentif Baru Buat Industri Otomotif RI
14 November 2025, 16:00 WIB
Skema kredit Toyota Hilux Rangga terbilang menarik karena DP hanya Rp 21 jutaan sehingga memudahkan pelanggan
Oleh Adi Hidayat
KatadataOTO – Toyota Hilux Rangga resmi diluncurkan beberapa waktu lalu dengan beragam keunggulan. Sehingga maka diharapkan masyarakat khususnya para pebisnis bisa lebih mudah untuk mendapatkan unit sesuai kebutuhannya.
Beragamnya pelanggan di segmen komersial membuat pabrikan harus bisa memberi sesuatu yang berbeda agar lebih menguntungkan pelanggan.
“Kami menciptakanya sebagai kendaraan niaga serbaguna yang gesit, andal dan memiliki fleksibilitas tinggi guna mendukung kebutuhan bisnis maupun pribadi. Sesuai kebutuhan jangka panjang, desainnya dapat diperluas untuk memastikan mobil dapat berkembang sesuai kebutuhan,” jelas Jurachart Jongusuk, Chief Engineer Toyota Hilux Rangga.
Dimensi Toyota Hilux Rangga adalah panjang 5.300 mm, lebar 1.785 mm, tinggi 1.735 mm dan wheelbase 3.085 mm. Sementara berat kosongnya adalah 2.790 kg serta memiliki radius putar sejauh 4,9 m.
Sedangkan ukuran baknya adalah panjang 2.305 mm dan lebar 1.700 mm hingga bisa membawa beban hingga 1,2 ton. Ada dua pilihan mesin untuk dipilih yaitu bensin serta diesel.
Mesin bensinnya adalah 1TR-FE berkapasitas 2.000 cc, mampu menghasilkan tenaga sekitar 137 hp dan torsi 183 Nm.
Sementara opsi berikutnya adalah mesin diesel 2.400 cc 2GD-FTV yang mampu menghasilkan tenaga sebesar 146 hp serta torsi 343 Nm.
Untuk membelinya pun terbilang mudah karena terdapat beragam keringanan yang diberikan. Auto2000 misalnya, memberi kemudahan pembelian dengan DP hanya 10 dari harga.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
14 November 2025, 16:00 WIB
14 November 2025, 09:00 WIB
14 November 2025, 07:00 WIB
12 November 2025, 12:00 WIB
10 November 2025, 19:00 WIB
Terkini
16 November 2025, 21:24 WIB
Marco Bezzecchi tutup musim ini dengan capaian manis di MotoGP Valencia 2025 dengan finish pertama
16 November 2025, 17:00 WIB
Mazda EZ-6 dan Changan Deepal LO7 sama-sama berpeluang besar untuk dipasarkan ke konsumen di Tanah Air
16 November 2025, 15:14 WIB
Chery beri penjelasan soal Fengyun X3L yang alami kecelakaan saat sedang uji ketangguhan di Gunung Tianmen
16 November 2025, 13:00 WIB
Suzuki Ertiga bekas lansiran 2024 bisa jadi pilihan masyarakat buat berkendara saat libur Natal dan tahun baru
16 November 2025, 11:00 WIB
Puncak acara Honda Bikers Day 2025 memberikan pengalaman berbeda di Garut dengan puluhan ribu pemotor
16 November 2025, 09:00 WIB
Banyak kegiatan menarik disuguhkan buat para anggota komunitas selama Honda Culture Indonesia berlangsung
16 November 2025, 08:00 WIB
Honda ADV 160 membuktikan performanya dalam perjalanan melintasi pantai selatan Jawa Barat menuju HBD 2025
16 November 2025, 07:00 WIB
Pilihan Toyota Calya bekas lansiran 2024 makin menarik karena ada program TDP Rp 7 jutaan dan tenor panjang