Penjualan BYD Tidak Benar-benar Kalahkan Tesla

Angka penjualan BYD tidak benar-benar kalahkan Tesla karena ada beberapa sektor yang membedakan keduanya

Penjualan BYD Tidak Benar-benar Kalahkan Tesla

Berdasarkan angka di atas terlihat bahwa penjualan BYD tahun ini tidak melampaui Tesla. Paling tidak jika perhitungan hanya mencakup mobil listrik murni.

Disitat dari Autoevolution bahwa pada Q3 Tesla melakukan perombakan pada lini produksi di Giga Shanghai dan Fremont. Aksi itu membuat jeda produksi merek milik Elon Musk dan meluas hingga Q4.

Ketika produksi Tesla sudah normal dan mengalami peningkatan, masih banyak produk mereka yang belum terdisribusi. Jika tidak terjadi hal dapat mengganggu pengiriman, bukan tidak mungkin angka pengiriman mobil akan melonjak pada awal 2024.

Volkswagen Akan Pakai Sistem Pengecasan Mobil Listrik Tesla
Photo : Istimewa

Penjualan BYD Tidak Berpengaruh Bagi Tesla

Bahkan dikabarkan bahwa sekalipun BYD berhasil melampaui penjualan mobil listrik di dunia, tidak berpengaruh bagi Tesla. Masih ada beberapa faktor yang belum bisa disaingi oleh manufaktur asal China tersebut.

Salah satunya adalah BYD cuma memproduksi kendaraan dan baterai serta mengoperasikan 30 pabrik. Lalu mereka memiliki 600 ribu karyawan hingga sekarang.


Terkini

news
Honda Bikers Day 2025

Honda Bikers Day 2025 Disambangi 32 Ribu Rider Tanah Air

Puncak acara Honda Bikers Day 2025 memberikan pengalaman berbeda di Garut dengan puluhan ribu pemotor

komunitas
Honda Culture Indonesia 2025

Honda Culture Indonesia Kembali Digelar, Ajak Puluhan Komunitas

Banyak kegiatan menarik disuguhkan buat para anggota komunitas selama Honda Culture Indonesia berlangsung

motor
Honda ADV 160

Jelajah Jawa Barat Pakai Honda ADV 160 Roadsync Menuju HBD 2025

Honda ADV 160 membuktikan performanya dalam perjalanan melintasi pantai selatan Jawa Barat menuju HBD 2025

mobil
Toyota Calya bekas

Toyota Calya Bekas Lansiran 2024 Pilihannya Makin Banyak

Pilihan Toyota Calya bekas lansiran 2024 makin menarik karena ada program TDP Rp 7 jutaan dan tenor panjang

otosport
Hasil Sprint Race MotoGP Valencia 2025: Alex Kantongi Kemenangan

Hasil Sprint Race MotoGP Valencia 2025: Alex Kantongi Kemenangan

Alex Marquez berhasil keluar sebagai pemenang pada sprint race MotoGP Valencia 2025 usai menudukkan Acosta

motor
Koleksi Kendaran Omesh

Koleksi Kendaraan Omesh, Ada Motor Langka

Koleksi kendaraan Omesh cukup menarik disimak karena mengingat motor miliknya sangat beragam dan unik

mobil
Penjualan Daihatsu Oktober 2025, Gran Max Kontributor Utama

Penjualan Daihatsu Oktober 2025, Gran Max Kontributor Utama

Penjualan Daihatsu alami kenaikan di Oktober 2025, Gran Max Pick Up jadi penyumbang utama sebanyak 4.436 unit

news
Bobibos

Wagub Jabar Bakal Uji Bobibos Buat Pastikan Keamanan Masyarakat

Bobibos akan diuji oleh dinas dari pemerintah provinsi Jawa Barat untuk memastikan klaim yang sudah dijanjikan