Mengurus BPKB Hilang, Biaya dan Syarat-syaratnya

BPKB hilang masih bisa diterbitkan ulang asalkan pemilik kendaraan mau mengurus beberapa syarat dan ketentuannya

Mengurus BPKB Hilang, Biaya dan Syarat-syaratnya

Cara Mengurus BPKB Hilang di Samsat

Sejatinya ada beberapa tahapan untuk mengurus BPKB yang hilang atau rusak. Hal ini penting diketahui agar tidak terlalu lama karena ada dokumen yang tertinggal misalnya.

  • Langkah pertama saat mengetahui BPKB kendaraan hilang adalah membuat laporan di kepolisian. Anda perlu menyambangi kantor polisi terdekat seperti Polsek atau polres.
    di laporan akan tertulis bahwa BPKB pemilik hilang dan petugas akan membuat berita acara pemeriksaan (BAP).
  • Langkah selanjutnya menyiapkan SIM atau KTP lalu menceritakan kronologis kehilangan BPKB pada petugas. Setelah surat selesai dibuat, Anda akan diminta untuk menandatangani dengan sebelumnya membaca surat laporan.
  • Selain surat laporan kehilangan dan keterangan dari reserse, Anda juga perlu membuat surat pernyataan kehilangan. Surat ini diberi materai Rp6.000 dan ada tandatangan pemilik.
  • Sertakan berita kehilangan BPKB pada 2 media massa cetak yang berbeda atau melampirkan kuitansi dan kliping iklan.
  • Surat keterangan dari pihak bank bahwa BPKB kendaraan Anda tidak dalam status jaminan bank atau agunan.
  • STNK asli dan foto copy untuk diserahkan kepada petugas dengan menyertakan catatan atau laporan pajak yang berlaku.
  • Foto copy BPKB lama atau minimal mengetahui nomernya juga sertakan foto copy Akte/SIUP/SITU perusahaan jika kendaraan bermotor atas nama perusahaan. Lalu cek fisik dilegalisir dan tanda periksa kendaraan.
Photo : pribadi

BPKB merupakan surat berharga bagi pemilik kendaraan. Maka dari itu, sebaiknya buku tersebut disimpan di tempat yang aman dan terhindar dari ruangan yang lembab.


Terkini

otopedia
SIM Internasional

Syarat Pembuatan SIM Internasional November 2024 Makin Mudah

Membuat SIM Internasional pada November 2024 kini menjadi lebih mudah karena bisa dilakukan secara online

news
5 Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 21 November 2024

5 Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 21 November 2024

Para pengendara di Ibu Kota bisa memanfaatkan kehadiran SIM Keliling Jakarta yang dihadirkan Polda Metro Jaya

news
Jadwal dan Lokasi SIM keliling Bandung hari ini

Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini 21 November 2024

Ditempatkan di dua lokasi strategis setiap hari, simak informasi lengkap SIM keliling Bandung hari ini

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 21 November 2024, Jangan Asal Pilih Jalan

Ganjil genap Jakarta 21 November 2024 kembali diterapkan untuk tekan kepadatan lalu lintas di jam sibuk

news
Jasa Marga buka tiga ruas tol secara fungsional

3 Ruas Tol Dibuka Fungsional Jasa Marga Saat Libur Nataru

Jasa Marga buka tiga ruas tol secara fungsional saat libur Natal dan tahun baru 2025 untuk hindari kemacetan

news
Ganjil genap Puncak

Kemenhub Siapkan 3 Solusi Atasi Kemacetan di Puncak

Kementerian Perhubungan siapkan 3 solusi atasi kemacetan di Puncak Bogor yang selama ini menjadi tantangan

mobil
10 Mobil Listrik Terlaris Oktober 2024, BYD M6 Pecundangi Omoda E5

10 Mobil Listrik Terlaris Oktober 2024, BYD M6 Pecundangi Omoda E5

BYD M6 masih merajai mobil listrik terlaris pada Oktober 2024 dengan mencatatkan penjualan 1.866 unit

mobil
BYD Rayakan Rekor Produksi 10 Juta Mobil Listrik dan Hybrid

BYD Rayakan Rekor Produksi 10 Juta Mobil Listrik dan Hybrid

Rekor baru, produksi kendaraan lingkungan BYD secara global berhasil tembus 10 juta unit pada November 2024