Indonesia Bakal Kedatangan Semakin Banyak Mobil Cina di 2025

Pemerintah terus buka peluang kerja sama dengan TIongkok, RI berpeluang dibanjiri banyak mobil Cina tahun ini

Indonesia Bakal Kedatangan Semakin Banyak Mobil Cina di 2025

Namun dia enggan menjelaskan lebih rinci terkait rencana pembangunan pabrik. Seperti lokasi dan waktu rampungnya.

“Sekarang kita punya partner yang baik, antara Chery dan Handal (PT Handal Indonesia Motor). Saya pikir keduanya kerja sama baik, tetapi tentu saja langkah demi langkah, kapasitas dan volume jualan kita meningkat,” kata Yin.

Pemerintah Buka Banyak Peluang Kolaborasi

Pertemuan bisnis bersama sekitar 100 pengusaha asal Indonesia dan Cina dilakukan pada Sabtu. Dilanjutkan upacara penyambutan resmi dan pertemuan bilateral, dijadwalkan digelar Minggu (25/05).

Indonesia Bakal Kedatangan Semakin Banyak Merek Cina di 2025
Photo : Antara

Tidak terbatas di sektor otomotif saja, pemerintah turut mengajak perusahaan Cina buat berinvestasi di berbagai bidang lain.

“Tidak hanya hilirisasi di sumber daya alam tetapi juga di bidang pendidikan, kesehatan, pariwisata dan di bidang sains dan teknologi,” kata Presiden Prabowo Subianto dalam sambutannya, dikutip dari Antara pada Sabtu.

Dalam kesempatan terpisah, Dubes (Duta Besar) Indonesia untuk Cina dan Mongolia tidak menampik ada beberapa merek kendaraan dari Tiongkok tertarik berkiprah di RI.

Merek Mobil Listrik Nio Minat Masuk RI, Jadi Rival Baru BYD
Photo : Nio

Nio adalah merek EV (Electric Vehicle) kedua terbesar (di Cina). Sedang dalam proses bisnis masuk Indonesia,” kata Djauhari Oratmangun, Dubes Indonesia untuk Cina dan Mongolia di Jakarta Pusat, beberapa waktu lalu.

Sementara waktu, beberapa merek asal negeri tirai bambu yang diyakini kuat masuk RI tahun ini adalah Leapmotor, Nio dan Lepas, sub merek teranyar dari Chery Group.


Terkini

mobil
BMW

BMW Sematkan Voice Command Baru, Seperti Ngobrol dengan Manusia

BMW menyematkan Intelligent personal assistant baru di iX3 yang terintegrasi dengan ekosistem milik Amazon

mobil
Mobil Listrik

Tren Mobil Listrik 2026 Diyakini Redup Tanpa Kepastian Insentif

Insentif mobil listrik dari pemerintah jadi salah satu daya tarik, namun belum ada kepastian di 2026

otopedia
kepadatan energi baterai

Mengenal Kepadatan Energi Baterai pada Mobil dan Motor Listrik

Kepadatan energi baterai pada sebuah EV menawarkan beberapa keunggulan, seperti efisiensi biaya yang diperlukan

mobil
Toyota

Karyawan Toyota Diminta WFH Imbas Presiden Venezuela Ditangkap

Toyota memastikan para staf ekspatriat mereka di Venezuela dalam kondisi aman usai kejadian belakangan ini

motor
Verge TS Pro

Verge TS Pro, Motor Listrik Pengguna Solid State Battery Pertama

Motor listrik Verge TS Pro akan mulai dijual untuk konsumen di Amerika Serikat dengan harga Rp 501,7 jutaan

mobil
Hyundai New Creta Alpha

Hyundai New Creta Alpha Meluncur, Ada Tambahan Power Tailgate

SUV Hyundai New Creta Alpha ditawarkan Rp 455 juta, lebih rendah dari varian lain seperti dan N Line

mobil
Mazda EZ-6

Mobil Listrik Mazda EZ-6 Diduga Tes Jalan, Segera Dipasarkan

Sinyal kedatangan Mazda EZ-6 sudah semakin kuat, produk ini akan memanaskan persaingan pasar mobil listrik

mobil
iCar V23

iCar V23 Peroleh Nilai Sempurna Tes Tabrak ASEAN NCAP

Segera meluncur di Indonesia, mobil listrik iCar V23 telah diuji tingkat keamanannya oleh ASEAN NCAP