Harga Wuling Alvez Mulai Rp200 Jutaan, SUV Paket Lengkap

Wuling Alvez ditawarkan dengan mengusung banyak fitur menarik dan memanjakan konsumen di setiap perjalanan

Harga Wuling Alvez Mulai Rp200 Jutaan, SUV Paket Lengkap

TRENOTO – Sejak pertama kali diluncurkan di Indonesia, Wuling Alvez membawa warna baru pada peta persaingan di segmen SUV (Sport Utility Vehicle) Compact. Fitur yang disematkan dalam kendaraan menggoda masyarakat karena dibanderol kompetitif.

Untuk diketahui bahwa Alvez sendiri memiliki makna All At Once dalam bahasa Inggris. Sementara jika diterjemahkan secara sederhana menjadi mobil dengan paket lengkap.

Lahir sebagai SUV kompak setidaknya Wuling Alvez memiliki tiga keunggulan dan bisa dinikmati konsumen. Manufaktur otomotif asal China ini membenamkan WIND (Wuling Indonesia Command), IoV (Internet of Vehicle) dan ADAS (Advanced Drive Assistance System).

Bermodalkan hal tersebut di atas, konsumen bisa mendapatkan pengalaman berbeda saat berkendara. Rasa aman dan nyaman selama perjalanan memberikan kesan tersendiri kepada para pemilik.

Wuling ALvez
Photo : Istimewa

Wuling Remote Control App adalah fitur sinkronisasi gawai pengguna dengan unit Alvez. Adapun untuk memanfaatkan bisa terlebih dahulu mengunduh aplikasi bernama MyWuling+ pada smartphone.

Fungsinya antara lain bukan sekadar menyalakan AC (Air Conditioner) sebelum masuk mobil. Lebih jauh bisa mengatur sistem navigasi GPS sebelum mulai bepergian.


Terkini

komunitas
Mazda tawarkan banyak promo di GJAW 2024

Mazda Tawarkan Promo Menarik di GJAW 2024, Ada Bunga 0 Persen

Mazda tawarkan promo menarik di GJAW 2024 termasuk bunga 0 persen untuk seluruh model yang mereka miliki

mobil
Maxus di GJAW 2024

2 MPV Listrik Maxus Debut di GJAW 2024, Lebih Murah dari Zeekr

Isi lini MPV listrik premium di RI, Maxus merilis dua model baru dengan harga mulai dari Rp 788 jutaan

mobil
Toyota dan Pertamina Berkolaborasi Uji Coba Bioetanol E10

Toyota dan Pertamina Berkolaborasi Uji Coba Bioetanol E10

Toyota berkolaborasi dengan Pertamaina dan Trac buat melakukan uji coba bahan bakar jenis bioetanol E10

mobil
Mitsubishi XForce Ultimate DS Dipasarkan di GJAW 2024, Ini Harganya

Mitsubishi XForce Ultimate DS Melantai di GJAW 2024, Ada Fitur Baru

Mitsubishi XForce Ultimate DS resmi meluncur dalam pameran GJAW 2024 dengan dilengkapi fitur kekinian

mobil
Kia EV3 di GIIAS 2024

Kia EV3 Diperkenalkan di GJAW 2024, Tantang Chery Omoda E5

Calon rival baru Chery Omoda E5, Kia EV3 diperkenalkan kepada pengunjung lewat pameran otomotif GJAW 2024

mobil
Aion V

Aion V Resmi Tampil di GJAW 2024, Harganya Rp 499 Juta

Aion V tampil di GJAW 2024 dengan menawarkan beragam keunggulan termasuk banderol yang menarik yaitu Rp 499 juta

mobil
Suzuki Jimny 5 Pintu White Rhino Edition

Suzuki Jimny 5 Pintu White Rhino Edition Meluncur di GJAW 2024

Suzuki Jimny 5 Pintu White Rhino Edition akhirnya meluncur di ajang Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW 2024)

mobil
Mobil listrik Aletra di GJAW 2024

Harga Mobil Listrik Aletra Diungkap di GJAW 2024

Mobil listrik Aletra L8 hadir di pameran GJAW 2024 mengisi segmen MPV, jadi salah satu pesaing baru BYD M6