Mazda Siap Meluncurkan 2 Mobil Baru di GIIAS 2025
30 Juni 2025, 17:00 WIB
Wuling Alvez ditawarkan dengan mengusung banyak fitur menarik dan memanjakan konsumen di setiap perjalanan
Oleh Denny Basudewa
Sehingga ketika ketika masuk ke dalam kabin, sistem navigasi sudah otomatis berfungsi. Tentu hal ini akan memudahkan pelanggan menemukan destinasi tertuju.
Urusan layanan purnajual juga dimanjakan karena aplikasi MyWuling+ menghubungkan pengguna ke diler. Hasil didapatkan adalah rasa tenang selama bermobilitas.
Dilengkapi fitur WIND dan membuat pemilik bisa mengoperasikan kendaraan menggunakan perintah suara saja seperti di bawah.
Guna memudahkan konsumen melakukan seluruh perintah di atas, kata kuncinya adalah Halo Wuling. Lalu diikuti dengan perintah orang di dalam kabin.
Meskipun bukan ditakdirkan sebagai mobil otonom, namun ada teknologi ADAS pada Wuling Alvez menawarkan fitur menarik. Walhasil pengemudi diharapkan tetap berkonsentrasi penuh di jalan.
Berikut rangkaian teknologi ADAS pada Wuling Alvez :
Tidak kalah penting dari Wuling Alvez meliputi tampilan modern mulai dari desain front grille, LED DRL, Adjustable LED dan Projector Headlamp.
Sedangkan di dalam kabin terdapat ruang lega untuk kelurga, ditambah lagi adanya sistem premium Soft Touch Panel.
Untuk hiburan dipasangkan head unit sebesar 10.25 inci dan bersanding Bersama meter cluster 7 inci.
Ri,209 juta (SE)
Rp255 juta (CE)
Rp295 juta (EX)
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
30 Juni 2025, 17:00 WIB
28 Juni 2025, 07:00 WIB
25 Juni 2025, 10:06 WIB
24 Juni 2025, 08:00 WIB
23 Juni 2025, 18:00 WIB
Terkini
03 Juli 2025, 22:00 WIB
Aprilia tengah menyiapkan rencana cadangan dengan mendekati Bastianini buat mengantisipasi kepergian Martin
03 Juli 2025, 21:00 WIB
Desain baru MG 4 EV resmi diperkenalkan di Cina dengan tampilan yang lebih ramah dibanding sebelumnya
03 Juli 2025, 20:00 WIB
Pengamat sorot sejumlah hal yang harus dilakukan produsen Jepang bertahan di tengah gempuran mobil BYD
03 Juli 2025, 19:00 WIB
Menurut Jaecoo dengan bergabung bersama Chery mereka tidak gentar buat bersaing dengan pabrikan Jepang
03 Juli 2025, 18:00 WIB
Penjualan BYD Group di Juni 2025 berhasil lampaui wholesales mobil Indonesia periode Januari sampai Mei 2025
03 Juli 2025, 17:00 WIB
Peneliti ungkap masih ada produsen EV roda dua yang enggan menguji keamanan baterai dengan alasan biaya mahal
03 Juli 2025, 16:00 WIB
Kemenko Infra mengaku tengah menyiapkan aturan tarif atas dan bawah sopir logistik demi berantas truk ODOL
03 Juli 2025, 15:00 WIB
BYD Sealion 05 EV terdaftar di Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual dan berpeluang hadir di GIIAS 2025