Daftar Harga Mobil Hybrid Januari 2026, Veloz Masih Rp 200 Jutaan
05 Januari 2026, 10:00 WIB
Ada tiga pendatang anyar masuk, berikut KatadataOTO rangkum daftar harga mobil hybrid terbaru Juni 2025
Oleh Serafina Ophelia
KatadataOTO – Sejumlah mobil hybrid baru hadir menambah opsi bagi konsumen Tanah Air pada Mei 2025. Honda meluncurkan Civic RS teranyar dengan tambahan teknologi hybrid seharga Rp 699 jutaan.
Kemudian Chery akhirnya resmi merilis harga Tiggo 8 CSH (Chery Super Hybrid). Khusus 1.000 pembeli pertama dibanderol Rp 499 jutaan, sementara angka normalnya 519 jutaan.
CSH sendiri merupakan nama lain dari teknologi PHEV (Plug-in Hybrid Electric Vehicle). Tiggo 8 CSH saat ini menjadi PHEV termurah di Indonesia.
Menjelang akhir Mei 2025, Suzuki Fronx resmi diluncurkan dengan harga mulai dari Rp 200 jutaan. Seluruh tipe Fronx baik non-hybrid maupun hybrid telah dibekali ADAS (Advanced Driver Assistance System).
PT HPM (Honda Prospect Motor) juga dikabarkan tengah bersiap meluncurkan mobil hybrid baru bulan ini. Modelnya diyakini kuat HR-V, dengan estimasi harga di bawah CR-V e:HEV.
Jika berminat membeli mobil hybrid harga Rp 200 jutaan maka bisa mempertimbangkan model-model yang ditawarkan oleh Suzuki termasuk Fronx.
Perlu diketahui, Fronx sudah dirakit lokal dan menerima insentif pajak sebesar tiga persen sebagai bagian dari program pemerintah.
Chery Tiggo 8 CSH sebenarnya juga telah diproduksi di fasilitas perakitan dalam negeri. Tetapi pihak PT CSI (Chery Sales Indonesia) mengkonfirmasi SUV tersebut belum menerima insentif.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
05 Januari 2026, 10:00 WIB
03 Januari 2026, 19:00 WIB
03 Januari 2026, 15:00 WIB
19 Desember 2025, 20:00 WIB
17 Desember 2025, 18:00 WIB
Terkini
09 Januari 2026, 15:00 WIB
Model edisi khusus Toyota GR Yaris Morizo RR hanya bisa dibeli melalui aplikasi GR App, unitnya terbatas
09 Januari 2026, 14:00 WIB
Demi mengurai kemacetan yang sering terjadi, kepolisian menyiapkan ganjil genap Puncak Bogor dan one way
09 Januari 2026, 13:00 WIB
Motul mendukung pembalap Indonesia dan para pembalap yang ikut serta dalam ajang balap Rally Dakar 2026
09 Januari 2026, 12:00 WIB
Suzuki Indonesia mulai waspadai potensi penurunan ekspor kendaraan akibat adanya sistem proteksi di Meksiko
09 Januari 2026, 11:00 WIB
Penjualan Daihatsu di Indonesia berhasil menjadi yang terlaris kedua untuk ke 17 kalinya secara berturut-turut
09 Januari 2026, 10:00 WIB
Berdasarkan data AISI, wholesales motor baru pada Desember 2025 mencatatkan hasil sebanyak 461.925 unit
09 Januari 2026, 09:00 WIB
Banyak risiko yang akan dialami oleh oknum yang melakukan aksi drift di Pondok Indah, Jakarta Selatan
09 Januari 2026, 08:00 WIB
Distribusi Honda Brio RS MT ke diler terpaut jauh dari varian CVT, sementara WR-V tidak lagi disuplai