Test Drive All New Daihatsu Ayla, Brio Satya Wajib Ketar-Ketir

Beberapa plus point TrenOto simpulkan saat melakukan test drive all new Daihatsu Ayla, Brio Satya wajib ketar-ketir

Test Drive All New Daihatsu Ayla, Brio Satya Wajib Ketar-Ketir
Rating Trenoto :

Stabilitas, performa mesin, ergonomika kabin

ISOFIX, sandaran jok belakang

TRENOTO – PT Astra Daihatsu Motor (ADM) menjawab rasa penasaran TrenOTo terhadap performa dari andalan terbaru mereka di kelas LCGC lewat kegiatan test drive all new Daihatsu Ayla untuk media yang di gelar di Jogjakarta beberapa waktu lalu. Hasilnya boleh dibilang baik, malah di kelasnya bukan tidak mungkin akan membuat Honda Brio Satya kewalahan menghadapinya.

All new Daihatsu Ayla varian tertinggi yakni 1.2 R CVT ADS  berbanderol Rp189 juta yang digunakan sebagai unit test. Sebagai top of the line varian, tentu seluruh fitur dan kelengkapannya menjadi yang paling lengkap, lalu bagaimana dengan feeling berkendaranya?

Photo : trenoto

Performa dan Stabilitas

Seperti kita ketahui bersama, ADM melengkapi Ayla baru dengan mesin yang sama dengan Daihatsu Rocky. Sumber tenaga berkapasitas 1.2 liter dengan konfigurasi 3 silinder berkode 1.2 WA-VE ini memiliki keluaran tenaga 86 hp dan torsi 113 Nm.

Banyak yang mempertanyakan masalah getaran dari mesin 3 silider Ayla baru ini. Dan TrenOto memastikan bahwa tetap ada getaran khas dari mesin dengan konfigurasi ganjil ini, namun jujur saja masih dalam batas yang wajar, engine mounting juga sasis bekerja baik untuk meminimalisirnya.

Setelah mendapatkan posisi duduk terbaik perjalanan pun di mulai. First impression, hatchback entry lavel ini sudah jauh lebih advance dari generasi sebelumnya.

TrenOto mencoba berkendara sedikit agresif saat berkendara dari bandar udara baru Jogjakarta di Kulon Progo menuju Kaliurang dan rasanya cukup menyenangkan. Tenaga mesin yang tersalur lewat transmisi D-CVT 5-percepatan siap tersaji di beragam putaran.


Terkini

news
World Water Forum

231 Kendaraan Listrik akan Dipakai Polisi Kawal World Water Forum

231 kendaraan listrik akan dikerahkan polisi untuk mengawal World Water Forum ke 10 yang digelar di Bali

news
Potensi Bluebird Pakai Honda BR-V Jadi Pengganti Mobilio

Potensi Bluebird Pakai Honda BR-V buat Pengganti Mobilio

Belum mendapatkan peremajaan seperti Transmover, begini potensi Bluebird pakai Honda BR-V pengganti Mobilio

mobil
Wuling Cloud EV

Jadilah Salah Satu dari 1.000 Konsumen Pertama Wuling Cloud EV

Bagi pengunjung PEVS 2024 terdapat beragam program menarik buat pemesanan mobil listrik Wuling Cloud EV

news
PEVS 2024 Resmi Ditutup, Capai target Rp 400 Miliar

PEVS 2024 Resmi Ditutup, Yakin Tembus Target Rp 400 Miliar

PEVS 2024 resmi ditutup hari ini, menurut Daswar Marpaung pihaknya yakin bisa melampaui target transaksi

news
Subsidi Mobil Hybrid

Periklindo Tetap Kesampingkan Insentif Mobil Hybrid

Tidak sejalan dengan rencana pemerintah terkait insentif mobil hybrid, Ketua Umum Periklindo sebut bukan EV

news
Impor Mobil Listrik

Kemenko Marves Tegaskan Skema Impor Mobil Listrik di Indonesia

Tidak sembarangan, insentif impor mobil listrik berlaku untuk merek yang komitmen buat produksi lokal

news
Ratusan kendaraan ditilang

Korlantas Uji Coba Kirim Surat Tilang Lewat WhatsApp

Korlantas uji coba kirim surat tilang lewat WhatsApp agar memudahkan masyarakat mengetahui pelanggarannya

motor
Penjualan motor Honda

Penjualan Motor Honda Secara Kredit Naik Tipis

Penjualan motor Honda secara kredit di kuartal I 2024 alami kenaikan tipis dibanding perolehan tahun lalu