Hyundai Klaim Creta dan Stargazer Ramai Peminat di IIMS 2025
21 Februari 2025, 19:00 WIB
KatadataOTO berkesempatan mencoba Hyundai Creta terbaru termasuk tipe N Line Turbo, berikut ulasannya
Oleh Serafina Ophelia
KatadataOTO – PT HMID (Hyundai Motors Indonesia) resmi meluncurkan versi terbaru dari Hyundai Creta belum lama ini. Ada tiga tipe ditawarkan yakni Prime, N Line dan N Line Turbo dengan banderol berbeda-beda.
KatadataOTO bersama sejumlah media lain mendapatkan kesempatan mencoba ketiga varian buat perjalanan dari Jakarta menuju Lampung.
Perjalanan diawali menggunakan Hyundai Creta tipe terendah yakni Prime dari Jakarta menuju Pelabuhan Merak. Mobil diisi oleh empat orang dewasa dan beberapa barang muatan diletakkan di bagasi.
Lalu dilanjutkan dengan Creta N Line dan diakhiri Creta N Line Turbo pada hari terakhir kami di Lampung. Perbedaannya terletak pada fitur, tambahan emblem serta jantung pacu.
Perlu diketahui Hyundai Creta Prime dan N Line tanpa turbo pakai mesin Smartstream G1.5 MPI 1.500 cc, hasilkan tenaga 113,4 hp dan torsi 143,8 Nm.
Sedangkan di Creta N Line yang sudah disematkan teknologi turbo menggunakan jantung pacu Smartstream 1.5 Turbo GDi, lebih bertenaga di 157,8 hp dan torsi puncak 253 Nm.
Lebih lengkap berikut ulasan test drive New Hyundai Creta buat perjalanan dari Jakarta ke Lampung.
Saat berada di bangku pengemudi Creta Prime, kami dengan mudah mendapatkan posisi duduk nyaman dan visibilitas ke depan yang baik. Hanya saja pada tipe terendah, pengaturan masih konvensional alias belum elektrik seperti di tipe N Line.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
21 Februari 2025, 19:00 WIB
10 Februari 2025, 12:00 WIB
10 Februari 2025, 08:00 WIB
07 Februari 2025, 13:20 WIB
06 Februari 2025, 16:46 WIB
Terkini
13 April 2025, 22:53 WIB
Kejaksaan Agung sita puluhan motor mewah atas dugaan jual beli vonis yang melibatkan Pengadilan Negeri Jakarta Pusat
13 April 2025, 21:10 WIB
Motul siapkan oli gratis bagi puluhan peserta Mandalika Trackday Experience 2025 untuk membuktikan kualitas
13 April 2025, 18:00 WIB
Pembalap Aprilia Racing, Jorge Martin kembali ke trek balap di MotoGP 2025 namun hadapi berbagai tantangan
13 April 2025, 16:39 WIB
Pemerintah Provinsi Jawa Tengah berhasil meraup Rp 28 miliar dalam tiga hari berkat pemutihan pajak kendaraan
13 April 2025, 11:00 WIB
Pilihan Toyota Veloz bekas lansiran 2022 kini dijual dengan harga yang lebih kompetitif buat dimiliki
13 April 2025, 09:00 WIB
Versi terbaru Toyota GR Yaris diperkenalkan, ada pengembangan varian transmisi otomatis dan tambahan body kit
13 April 2025, 07:18 WIB
Sebuah kecelakaan terjadi di Tol Pekalongan akibat Honda BR-V yang melawan arus dan menabrak bus rombogan Bonek
12 April 2025, 16:00 WIB
Ada kenaikan pesat penggunaan mobil listrik selama musim mudik lebaran 2025, angkanya tembus 19 ribu unit