Hasil Sprint Race MotoGP Mandalika 2025: Bezzecchi Tekuk Aldeguer

Marco Bezzecchi memenangkan Sprint Race MotoGP Mandalika 2025 setelah pertarungan sengit dengan Fermin Aldeguer

Hasil Sprint Race MotoGP Mandalika 2025: Bezzecchi Tekuk Aldeguer

KatadataOTO – Marco Bezzecchi sukses mengunci kemenangan sprint race MotoGP Mandalika 2025. Dalam balapan yang berlangsung Sabtu (04/10) ia harus susah payah buat meraih podium tertingggi.

Sementara itu Fermin Aldeguer yang tampil ciamik, dipaksa untuk finish di posisi kedua.

Pada tempat ketiga masih ada Raul Fernandez secara mengejutkan berhasil berdiri di tangga ketiga di Sirkuit Mandalika hari ini.

Alex Marquez berada di urutan keempat. Lalu Joan Mir melengkapi lima besar sprint race MotoGP Mandalika 2025.

Hasil Sprint Race MotoGP Mandalika 2025
Photo : Instagram @ferminaldeguer_54

Jalannya Balapan

Sesaat meninggalkan garis start, Fermin Aldeguer langsung memimpin jalannya sprint race MotoGP Mandalika 2025.

Ia ditempel ketat oleh Pedro Acosta selama beberapa putaran. Sementara Raul Fernandez harus menempati posisi ketiga.

Pada lap kelima, nasib sial harus dialami oleh Pedro Acosta. Ia terjatuh saat ingin melahap tikungan pertama Sirkuit Mandalika.

Acosta tidak bisa melanjutkan balapan. Ia harus masuk ke ruang ganti lebih dulu.

Di tempat berbeda, Marco Bezzecchi tampil cukup menyakinkan. Ia terus memperbaiki posisinya sampai ke urutan ketiga.

Bahkan joki Aprilia Racing ini mampu mencatatkan waktu tercepat, yakni 1.29.943 detik. Mengantarkan ia terus menempel Raul Fernandez.

Sementara itu Marc Marquez gagal tampil dengan menawan di sprint race MotoGP Mandalika 2025. Saat balapan baru berjalan tujuh putaran, The Baby Alien masih menghuni posisi ke-11.


Terkini

mobil
Keberhasilan BYD Atto 1 Goyang Pasar Mobil LCGC di Indonesia

Keberhasilan BYD Atto 1 Goyang Pasar Mobil LCGC di Indonesia

BYD Atto 1 mampu menorehkan kesuksesan setelah resmi diluncurkan dalam gelaran GIIAS 2025 beberapa waktu lalu

mobil
 Wholesales Mobil Hybrid Oktober 2025, Toyota dan Suzuki 3 Besar

5 Negara Produsen Mobil Berkualitas Menurut Konsumen RI

Jepang menduduki peringkat pertama sebagai negara produsen mobil berkualitas versi konsumen Indonesia

mobil
Komitmen Changan di Pasar RI, Siap Buka Lapangan Kerja Baru

Komitmen Changan di Pasar RI, Siap Buka Lapangan Kerja Baru

Changan siap berkiprah di Indonesia dalam jangka waktu panjang, berniat buka ribuan lapangan pekerjaan

mobil
Para Pengguna Mobil Jepang Jadi Sasaran Utama Penerapan Etanol

Pemerintah Incar Mobil Buatan Jepang untuk Dijejali Etanol

Pemerintah Indonesia bakal berfokus pada mobil-mobil dari pabrikan Jepang untuk mandatori Etanol 10 persen

mobil
Polytron G3

Polytron Kepayahan Rakit Mobil Listrik, Masih Belajar

Sudah dirakit lokal, Polytron masih mengalami kendala dalam memenuhi permintaan yang kian naik di Indonesia

motor
Dampak Buruk Remap Controller Motor Listrik, Bikin Baterai Rusak

Dampak Buruk Remap Controller Motor Listrik, Bikin Baterai Rusak

Alva tidak menyarankan para pengguna motor listrik untuk melakukan remap controller pada produk mereka

news
Mobil Bekas

Motul dan OLXMobbi Gelar Program Penggoda Konsumen Mobil Bekas

Kolaborasi ciamik tidak hanya menggairahkan pasar, namun kerjasama Motul dan OLXMobbi untungkan konsumen

mobil
Suzuki

Suzuki Grand Vitara Kuro Digadang Meluncur di GJAW 2025

Suzuki Grand Vitara Kuro dikabarkan bakal meluncur di GJAW 2025 dengan beberapa perubahan khususnya eksterior