Simak Lokasi SIM dan Samsat Keliling DKI Jakarta

Polda Metro Jaya kembali menghadirkan SIM dan Samsat Keliling di tengah-tengah masyarakat DKI Jakarta pada Rabu (14/12)

Simak Lokasi SIM dan Samsat Keliling DKI Jakarta

TRENOTO – SIM dan Samsat Keliling Polda Metro Jaya kembali hadir pada sejumlah tempat di DKI Jakarta Rabu (14/12). Layanan dibuka guna membantu masyarakat yang ingin mengurus surat-surat kendaraanya.

Salah satunya adalah SIM (Surat Izin Mengemudi). Soalnya dokumen satu ini memiliki masa berlaku hanya lima tahun jika terlewat maka kalian melakukan pembuatan dari awal di Satpas Daan Mogot.

Photo : caranddriver

Terdapat beberapa syarat saat ingin memperpanjang masa berlakunya. Anda harus membawa KTP dan SIM asli berserta salinan fotokopiannya.

Selain itu masyarakat diwajibkan mengikuti tes kesehatan bersama psikotes. Keduanya akan dikenakan biaya tersendiri dari besaran uang perpanjangan SIM.

Sebagai informasi perpanjangan SIM A dikenakan biaya Rp80 ribu serta SIM C Rp75 ribu. Hal tersebut sesuai dengan PP Nomor 60 tahun 2016 mengenai Penerimaan Negara Bukan Pajak.

Baca Juga: Catat Jenis Pelanggaran yang Ditindak ETLE Mobile

SIM Keliling mulai beroperasi sejak pukul 08.00 – 14.00 WIB. Disarankan kalian bisa hadir lebih pagi untuk menghindari antrian.

SIM Keliling Polda Metro Jaya

  • Jakarta Timur: Mall Grand Cakung
  • Jakarta Selatan: Kampus Trilogi Kalibata
  • Jakarta Barat: LTC Glodok
  • Jakarta Pusat: Kantor Pos Lapangan Banteng

Sementara layanan Samsat Keliling Polda Metro Jaya ditujukan bagi masyarakat yang ingin mengurus masa berlaku STNK (Surat Tanda Nomor Kendaraan) atau membayar PKB (Pajak Kendaraan Bermotor).


Terkini

mobil
Honda

Wholesales Brio RS MT dan WR-V Tipe Manual Jeblok, Ini Kata Honda

Distribusi Honda Brio RS MT ke diler terpaut jauh dari varian CVT, sementara WR-V tidak lagi disuplai

mobil
New Xpander Cross

Cek Harga SUV Murah Januari 2026. Xpander Cross Naik

Harga SUV murah per Januari 2026 masih cenderung stabil, hanya dua merek melakukan penyesuaian harga

news
SIM Keliling Jakarta

Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 9 Januari Jelang Akhir Pekan

Menjelang akhir pekan, layanan SIM keliling Jakarta masih tersedia seperti biasa di lima lokasi berbeda

news
SIM Keliling Bandung

Simak Lokasi SIM Keliling Bandung Sebelum Akhir Pekan, Ada di MCD

Menjelang akhir pekan SIM keliling Bandung terus hadir untuk memudahkan para pengendara di kota Kembang

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 9 Januari 2026, Tetap Ketat di Akhir Pekan

Aturan ganjil genap Jakarta diterapkan untuk mengurangi kemacetan lalu lintas yang kerap terjadi di Ibu Kota

otosport
Shammie

Shammie Zacky Baridwan Mulai Konsisten di Rally Dakar 2026

Shammie terus berjuang keras hingga SS4 untuk bisa membawa hasil positif pada ajang Rally Dakar 2026

mobil
Mobil Listrik

Biang Kerok Penjualan Mobil Listrik Tesla Keok dari BYD di 2025

Kebijakan pemerintah federal di Amerika Serikat disebut bikin penjualan mobil listrik Tesla kalah dari BYD

otosport
Marc Marquez

Marc Marquez Beri Sinyal Pensiun Dini dari Dunia MotoGP

Setelah badai cedera menerpa, kondisi fisik Marc Marquez dirasa sudah tidak seprima seperti dahulu kala