Simak Jadwal SIM Keliling Jakarta, Dari Timur Hingga Barat

Polda Metro Jaya kembali menggelar layanan SIM Keliling Jakarta di lima lokasi Ibu Kota pada Selasa (10/1)

Simak Jadwal SIM Keliling Jakarta, Dari Timur Hingga Barat

TRENOTO – SIM Keliling Jakarta milik Polda Metro Jaya kembali dibuka pada Selasa (10/1). Layanan ini tersebar di lima daerah Ibu Kota.

Kehadirannya untuk membantu masyarakat yang ingin memperpanjang masa berlaku SIM (Surat Izin Mengemudi). Soalnya dokumen berkendara berbentuk kartu memiliki masa kedaluwarsa hanya lima tahun dari tanggal pembuatan.

Pemohon bisa datang langsung mulai pukul 08.00-14.00 WIB. Namun dengan membawa SIM sama KTP asli sudah difotokopi terlebih dahulu.

Photo : Istimewa

Sedangkan untuk biaya perpanjangan SIM A hanya Rp80 ribu, lalu golongan C dikenakan Rp75 ribu. Besarannya sesuai dengan PP Nomor 60 Tahun 2016 tentang Penerimaan Negara Bukan Pajak.

Kemudian ada tarif tambahan bakal dikenakan ke masyarakat. Seperti tes kesehatan Rp25 ribu serta psikologi Rp60 ribu.

Baca Juga: Catat Syarat Buat SIM CI yang Bakal Diterapkan

SIM Keliling Jakarta Hari Ini

  • Jakarta Timur: Mall Grand Cakung
  • Jakarta Selatan: Kampus Trilogi Kalibata
  • Jakarta Barat: LTC Glodok dan Mall Citraland
  • Jakarta Pusat: Kantor Pos Lapangan Banteng

Polda Metro Jaya juga membuka Samsat Keliling hari ini. Hal tersebut guna melayani pengendara yang ingin membayar PKB (Pajak Kendaraan Bermotor).

Gerainya bisa ditemui masyarakat di Jadetabek (Jakarta, Depok, Tangerang serta Bekasi). Dengan begitu bisa lebih mudah menuntaskan kewajibannya.


Terkini

otosport
Link Live Streaming MotoGP Barcelona 2024: Partai Penentu Juara

Link Live Streaming MotoGP Barcelona 2024: Partai Penentu Juara

Partai final antara Jorge Martin dan Francesco Bagnaia bakal tersaji dalam gelaran MotoGP Barcelona 2024

news
Federal Oil

Federal Oil Temukan 3 Bengkel Pengedar Oli Palsu

Federal Oil membongkar 3 bengkel di Jawa Tengah yang terbukti mengedarkan pelumas tidak sesuai spesifikasi

mobil
Jetour X70 Plus

Jetour X70 Plus Hadir di Indonesia, Simak Keunggulannya

Jetour X70 Plus resmi meluncur di Indonesia dengan beragam keunggulan untuk kebutuhan pasar Tanah Air

mobil
Ufilm prime Series

Ufilm Prime Series Meluncur, Harga Mulai Rp 1,5 Jutaan

PT Profilm meluncurkan Ufilm Prime Series dengan harga mulai Rp 1,5 jutaan menggunakan teknologi CoreNano

mobil
Mewah, Ini Koleksi Mobil Mike Tyson yang Akan Melawan Jake Paul

Mewah, Ini Koleksi Mobil Mike Tyson yang Akan Melawan Jake Paul

Mike Tyson tercatat pernah memiliki beberapa mobil mewah di dalam garasinya, seperti Rolls-Rocye Cullinan

mobil
Jetour Dashing

Jetour Dashing Resmi Meluncur, Sudah Rakitan Lokal

Jetour Dashing resmi meluncur di Indonesia dengan sebagai model rakitan lokal yang akan mengincar segmen SUV

motor
Kawasaki ZX-25RR KRT Edition Meluncur, Ini Harganya

Kawasaki ZX-25RR KRT Edition Meluncur, Cek Harganya

KMI baru saja meluncurkan Kawasaki ZX-25RR anyar yang dilengkapi livery tim KRT di ajang balap WorldSBK

mobil
Astra Auto Fest 2024 Resmi Dibuka, Stimulus Penjualan Mobil

Astra Auto Fest 2024 Resmi Dibuka, Stimulus Penjualan Mobil

Astra Auto Fest 2024 resmi dibuka dengan menghadirkan berbagai produk unggulan guna menggenjot penjualan mobil