Sejarah Piaggio, Dari Produsen Pesawat Tempur Sampai Skutik

Sejarah Piaggio berawal dari produsen pesawat tempur yang digunakan selama Perang Dunia Kedua kemudian beralih produksi Skutik

Sejarah Piaggio, Dari Produsen Pesawat Tempur Sampai Skutik

TRENOTO –  Adalah Rinaldo Piaggio sang founder yang memulai bisnisnya dengan mendirikan perusahaan di Genoa, Italia pada 1884. Bisnis perusahaan sendiri memang sudah fokus pada urusan transportasi, mulai dari jadi pemasok furnitur kapal laut mewah hingga spesialis perbaikan gerbong kereta api. 

Sejarah Piaggio menjadi produsen pesawat baru dimulai 30 tahun kemudian saat pecah Perang Dunia I. Saat itu mereka mulai membuat pesawat amfibi pada 1915.

Sementara bisnis pesawat tempur baru dimulai pada 1921. Ketika itu Rinaldo mengakuisisi sebuah pabrik dengan fasilitas seadannya di Pontedera, Tuscany Italia yang dijadikan pusat produksi pesawat tempur. Di pabrik ini juga pastinya memproduksi semua kebutuhan sparepartnya. 

Photo : Piaggiogroup

Pada 1940, Italia yang bersekutu dengan Jerman ikut terlibat dalam Perang Dunia II. Dan tentu membutuhkan pesawat-pesawat tempur untuk membantu Nazi Jerman mengimbangi angkatan udara Inggris saat mencoba menginvasi beberapa wilayah Eropa.

Sejalan dengan ini, Piaggio P108 yang merupakan pesawat pembom mulai dikembangkan. Prototipe pertamanya mulai mengangkasa pada 1939 dan mulai dibuat sebanyak 37 unit yang kemudian terlibat operasi pada 1941. 

Piaggio P108 yang dibekali 4 mesin disebutkan memiliki spesifikasi cukup canggih saat itu. Bisa terbang dengan kecepatan 430 km/jam di ketinggian maksimal 8.500 meter serta memiliki daya jelajah hingga 3.520 km.

Pesawat pembom ini memiliki bodi yang terbuat dari besi. Dan mampu membawa bom seberat 3.5 ton dan dibekali 5 senapan 12.7 mm serta 4 senapan kaliber 7.7 mm. 


Terkini

mobil
Cara Hyundai Manjakan Konsumen di Tengah Kota Jakarta

Cara Hyundai Manjakan Konsumen di Tengah Kota Jakarta

Hyundai manjakan konsumen di Jakarta dengan memberikan fasilitas yang bisa dimanfaatkan calon pembeli

otosport
federal Oil

Federal Oil Puji Hasil Manis Dua Pembalap Andalannya

Federal Oil mengaku bangga dengan hasil manis yang diraih kedua pembalap andalannya di MotoGP Spanyol 2024

news
ESDM Ungkap Keunggulan Konversi Motor Listrik

ESDM : Motor Listrik Konversi Lebih Hemat 60 Persen

Animo masih terbilang rendah, ESDM ungkap keunggulan motor listrik konversi seperti efisiensi bahan bakar

mobil
Chery Omoda 7

Chery Omoda 7 Debut Global, Pakai Teknologi PHEV

Versi hybrid dari Omoda 5, Chery Omoda 7 meluncur di Beijing Auto Show 2024 tawarkan beberapa keunggulan

mobil
Persiapan PEVS 2024

Intip Persiapan PEVS 2024, Neta V-II Dipastikan Muncul

Persiapan PEVS 2024 memasuki hari terakhir, beragam model menarik dipastikan akan muncul termasuk Neta V-II

mobil
Prediksi Mobil BYD

Prediksi Mobil BYD yang Masuk Indonesia di 2024 Listrik Semua

Hanya fokus memasarkan kendaraan listrik murni, ini prediksi mobil BYD yang masuk Indonesia tahun ini

otosport
Kata Marc Marquez Usai Sabet Podium Perdana Bersama Ducati

Kata Marc Marquez Usai Sabet Podium Perdana Bersama Ducati

Marc Marquez akhirnya berhasil meraih podium perdananya bersama Ducati dalam balapan MotoGP Spanyol 2024

mobil
Kenaikan Suku Bunga BI

Daihatsu Belum Rasakan Dampak Kenaikan Suku Bunga BI

Daihatsu mengungkapkan bahwa dampak kenaikan suku bunga BI masih belum bisa dirasakan dalam waktu dekat