Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Jakarta Setelah Libur Lebaran

SIM Keliling Jakarta kembali melayani masyarakat Ibu Kota setelah libur Lebaran 2023 atau Rabu (26/4).

Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Jakarta Setelah Libur Lebaran

TRENOTO – Bagi Anda yang masa berlaku SIM (Surat Izin Mengemudi) mati saat libur Lebaran 2023 sekarang menjadi waktu tepat untuk mengurusnya. Sebab Korlantas memberi waktu hingga 3 Mei 2023.

Menurut Kombes Latif Usman, Dirlantas Polda Metro Jaya mengatakan bagi masyarakat dokumen berkendaranya kedaluwarsa tidak bakal dikenakan denda. Sebab pihak kepolisian memahami situasinya juga memberi dispensasi.

“Pemohon yang tidak melaksanakan perpanjangan SIM ketika 26 April hingga 3 Mei 2023 wajib mengikuti proses penerbitan baru,” bunyi pengumuman Korlantas Polri

Photo : Istimewa

Berangkat dari hal tersebut SIM Keliling Jakarta kembali melayani warga Ibu Kota pada Rabu (26/4). Bahkan sudah beroperasi sejak pukul 08.00-14.00 WIB.

Menurut laman NTMC, fasilitas milik Polda Metro Jaya tersebar di lima tempat berbeda. Langkah tersebut dilakukan agar masyarakat mudah menemukan lokasi SIM Keliling terdekat.

Selain itu cocok buat Anda yang sibuk atau tidak memiliki waktu banyak. Pasalnya semua proses perpanjangan dilakukan di satu tempat strategis.

Baca Juga: Urai Arus Balik Lebaran, Jokowi Minta Perusahaan Tambah Masa Cuti

Sebagai informasi biaya perpanjang SIM A sesuai PP Nomor 60 Tahun 2016 tentang Penerimaan Negara Bukan Pajak adalah Rp80 ribu. Kemudian untuk golongan C dikenakan Rp75 ribu saja.


Terkini

mobil
Penjualan Toyota Global

Penjualan Toyota Global Tahun Fiskal 2023 Cetak Rekor Baru

Penjualan Toyota global tahun fiskal 2023 berhasil menyentuh angka 11 juga unit dan menjadi rekor baru

motor
Varian Honda Stylo 160 yang Paling Laku di Jakarta, Ini Harganya

Varian Honda Stylo 160 yang Paling Laku di Jakarta, Ini Harganya

Menurut PT Wahana Makmur Sejati, Honda Stylo 160 berwarna Royal Green paling dicari konsumen di Jakarta

otosport
Klasemen MotoGP 2024: Francesco Bagnaia Tempel Jorge Martin

Klasemen MotoGP 2024: Francesco Bagnaia Tempel Jorge Martin

Francesco Bagnaia berhasil memperbaiki posisinya di klasemen MotoGP 2024 usai meraih kemenangan di Spanyol

news
Jadwal dan Lokasi SIM keliling Bandung hari ini

Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini 29 April 2024

Fasilitas SIM keliling Bandung kembali beroperasi seperti biasa awal pekan ini, berikut jadwal dan lokasinya

news
Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Jakarta Akhir April 2024

Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Jakarta Akhir April 2024

Terdapat lima lokasi SIM Keliling Jakarta yang beroperasi hari ini buat melayani kebutuhah warga Ibu Kota

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 29 April 2024, Ketat di Akhir Bulan

Ganjil Genap Jakarta 29 April 2024 digelar dengan ketat guna menghindari terjadinya kemacetan lalu lintas

otosport
MotoGP Spanyol 2024

Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia dan Marquez Naik Podium

Francesco Bagnaia merajai MotoGP Spanyol 2024, dia mencatatkan kemenangan tiga kali berturut-turut di Jerez

mobil
BYD

BYD Masih Enggan Ungkap Jumlah SPK, Diklaim Lebihi Ekspektasi

Sejak pertama meluncur di Februari 2024 BYD masih enggan ungkap jumlah SPK, peminat merata untuk ketiga model