Ini Pentingnya APAR di Dalam Mobil

Menjadi pertolongan pertama saat ada percikan api, pentingnya APAR di dalam mobil menjadi sebuah keharusan

Ini Pentingnya APAR di Dalam Mobil

TRENOTO –  Alat pemadam kebakaran ringan atau APAR sering kali kita temui di gedung-gedung serta fasilitas umum. Menjadi pertolongan pertama saat terjadi kebakaran, berikut pentingnya APAR di dalam mobil.

Tak sembarangan, tata letak APAR juga harus diperhatikan pemilik mobil, agar terlihat dan mudah dijangkau. Hal ini dimaksudkan agar alat mudah diambil ketika diperlukan. 

Awalnya APAR tidak harus ada pada kendaraan roda empat. Namun, sejak 2020, pemerintah mengeluarkan peraturan yang mewajibkan setiap kendaraan roda empat menyediakan alat tersebut. Apabila terjadi pelanggaran, pemilik kendaraan tentu akan mendapat sanksi.

Kewajiban menyediakan APAR di dalam mobil dikarenakan peristiwa yang mengakibatkan kebakaran pada kendaraan sering kali terjadi.


Terkini

mobil
Toyota bZ7 Concept Debut, Prius Listrik yang Pakai Baterai BYD

Toyota bZ7 Concept Debut, Prius Listrik yang Pakai Baterai BYD

Begini tampilan mobil konsep Toyota bZ7 yang debut di China, penggerak sampai baterainya disuplai oleh BYD

mobil
Neta Sebut Bangun Diler di Pluit Potensial

Diler Neta di Pluit Disebut Memiliki Potensi, Target 50 Unit Sebulan

Jadi sasaran sejumlah manufaktur otomotif China, Neta mengungkapkan mengapa area Pluit terbilang potensial

mobil
Hyundai Ioniq 9

Hyundai Ioniq 9 Diperkenalkan, Jakarta - Yogyakarta Tanpa Charge

Punya kapasitas baterai lebih besar dari saudaranya Kia EV9, Hyundai Ioniq 9 tawarkan daya jelajah 620 km

mobil
Neta Resmikan Diler Pluit

Neta Resmikan Diler 3S Baru di Kawasan Pluit

Menjangkau konsumen di kawasan Jakarta Utara, berikut fasilitas yang ditawarkan diler baru Neta di Pluit

mobil
New Hyundai Tucson Resmi Meluncur, Usung Mesin Turbo Hybrid

New Hyundai Tucson Resmi Meluncur, Usung Mesin Turbo Hybrid

New Hyundai Tucson akhirnya diluncurkan buat pasar Indonesia, mobil tersebut dijual mulai Rp 632 jutaan

news
Perbaikan jalan tol Jakarta Cikampek

Perbaikan Tol Dikebut, Harus Selesai Sebelum Libur Nataru

Pemerintah meminta agar perbaikan tol dikebut dan harus selesai sebelum periode libur Natal dan tahun baru

otosport
Kata Marc Marquez Usai Jajal Desmosedici GP25 Milik Tim Ducati

Kata Marc Marquez Usai Jajal Ducati Desmosedici GP25

Marc Marquez mengaku gembira usai menjajal Ducati Desmosedici GP25 pada sesi test pascamusim di Barcelona

mobil
Citroen Basalt

Tampilan Citroen Basalt yang Siap Debut di GJAW 2024

Begini tampilan serta spesifikasi mesin Citroen Basalt yang bakal diperkenalkan di pameran GJAW 2024