5 Rekomendasi Makanan Ramah Lambung buat Perjalanan Mudik

Guna menjaga tubuh tetap prima selama perjalanan mudik, ini 5 rekomendasi makanan ramah lambung menurut dokter

5 Rekomendasi Makanan Ramah Lambung buat Perjalanan Mudik

KatadataOTO – Arus kendaraan selama mudik Lebaran 2024 terbilang tinggi. Bahkan di beberapa titik sempat terjadi kepadatan akibat jumlah pemudik yang tinggi.

Menjelang akhir musim mudik, masyarakat yang akan kembali pulang ke kota asal juga perlu mempersiapkan diri. Pasalnya puncak arus balik diprediksi terjadi mulai Minggu (14/4) sampai Senin (15/4).

Budi Karya Sumadi, Menteri Perhubungan RI mengungkapkan dua titik utama jadi perhatian adalah Kali Kangkung sampai Salatiga, kemudian km 66 dari Bandung masuk ke Jakarta.

“Secara detail bagaimana mengatasi arus balik itu kita sudah persiapkan, kalau jalur udara atau laut praktis bisa dikendalikan,” ucap Budi beberapa waktu lalu.

Puncak Arus Balik
Photo : Antara

Selama arus balik banyak kasus kecelakaan dan kelelahan terjadi. Untuk meminimalisir hal tersebut pengemudi maupun penumpang harus menjaga kebugaran tubuh, bisa dilakukan dengan istirahat berkala dan menjaga asupan gizi.

Makanan jadi faktor penting menjaga tubuh agar tetap fit selama mudik. Seperti disampaikan oleh Okta Setya Asmaji, Sgz, RD, Ahli Gizi RSUD Pasar Rebo.

Ia mengungkapkan selama perjalanan mudik, memilih makanan atau camilan tidak bisa sembarangan. Karena apabila tidak tepat bisa berpotensi mengganggu kenyamanan seperti menyebabkan mual, konstipasi ataupun diare.

Kemudian makanan dikonsumsi selama perjalanan di mobil sebaiknya merupakan makanan ringan kaya nutrisi. 


Terkini

news
SIM

Pengendara yang Merokok di Jalan Bakal Terancam Kehilangan SIM

Pencabutan SIM dalam jangka waktu tertentu dinilai jadi hukuman yang bisa memberikan efek jera ke pengendara

news
Opsen

Opsen PKB dan BBNKB Kembali Hantui Industri Otomotif di Tahun Ini

Penerapan kebijakan opsen PKB dan BBNKB di beberapa daerah di Indonesia berpotensi mengalami perubahan

mobil
Toyota Hilux

Toyota Hilux Generasi Sembilan Terdaftar di RI, Ada Dua Varian

Meluncur sebagai Toyota Hilux Travo di Thailand, pikap generasi kesembilan ini terdaftar di laman DJKI

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 8 Januari 2026, Ini Daftar Lokasinya

Ganjil genap Jakarta digelar pada puluhan ruas jalan utama untuk atasi kemacetan lalu lintas di Ibu Kota

news
SIM Keliling Bandung

Lokasi SIM Keliling Bandung 8 Januari 2026, Jangan Salah Jadwal

SIM keliling Bandung hari ini beroperasi sejak pagi, jadi pastikan Anda tidak telat ketika menyambanginya

news
SIM Keliling Jakarta Beroperasi Hari Ini, Cek Lokasinya

Biaya dan Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 8 Januari 2026

SIM keliling Jakarta tidak ada dispensasi keterlambatan, pastikan tepat waktu memperpanjang masa berlaku

mobil
BMW

BMW Sematkan Voice Command Baru, Seperti Ngobrol dengan Manusia

BMW menyematkan Intelligent personal assistant baru di iX3 yang terintegrasi dengan ekosistem milik Amazon

mobil
Mobil Listrik

Tren Mobil Listrik 2026 Diyakini Redup Tanpa Kepastian Insentif

Insentif mobil listrik dari pemerintah jadi salah satu daya tarik, namun belum ada kepastian di 2026