Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini 8 Oktober 2024

SIM keliling Bandung tersedia di dua tempat strategis yang mudah dijangkau, berikut informasi lengkapnya

Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini 8 Oktober 2024

KatadataOTO – SIM keliling Bandung tersedia di dua lokasi strategis hari ini. Masyarakat yang ingin melakukan perpanjangan SIM A maupun C bisa memanfaatkan layanan tersebut.

Namun jangan sampai salah karena pemilik SIM B perlu langsung ke kantor Satpas jika ingin melakukan perpanjangan. Karena ada alat khusus digunakan dan perbedaan prosedur yang tidak tersedia di SIM keliling Bandung.

Sama seperti di kantor Satpas, pemohon cukup membawa persyaratan seperti e-KTP, SIM A atau C beserta salinan dokumen-dokumen tersebut.

Lebih lengkap berikut KatadataOTO rangkum jadwal dan lokasi SIM keliling Bandung hari ini. Bisa disambangi mulai pukul 09:00 WIB.

Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bandung
Photo : Istimewa

Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini, Selasa 8 Oktober 2024

  • Indogrosir, Jl. Ahmad Yani No. 806 (09.00 – 12.00 WIB)
  • McD Istana Plaza, Jl. Paskal No. 121-123 (09.00 – 12.00 WIB)

Lokasi Gerai SIM Bandung dan Samsat Keliling Bandung

Pihak kepolisian juga siapkan layanan fleksibel untuk perpanjagnan STNK yakni Samsat Keliling Bandung, bertempat di Lapangan Futsal Jl. Supratman, Senin – Jumat, pukul 08.30 sampai 13.00 WIB.

Alternatif lain adalah gerai SIM Bandung. Layanan tersebut adalah bagian dari Satuan Penyelenggara Administrasi SIM unit kerja Polri di luar lingkungan Kantor Kepolisian.

Pemohon bisa datang sesuai jam operasional area publik. Gerai SIM Bandung tersedia di Metro Indah Mall, Lantai 1 Blok FF – A6 No. 29, Jl. Soekarno Hatta No. 590.


Terkini

news
Pabrik BYD di Indonesia

Pabrik BYD di Indonesia Baru Dibangun Akhir 2025

Mengikuti arahan dari pemerintah, pabrik BYD di Indonesia dikonfirmasi baru mulai dibangun akhir 2025

mobil
Mercedes-Benz

Mercedes-Benz Masih Tunggu Insentif Mobil Hybrid dari Pemerintah

Sama seperti banyak manufaktur lain, Mercedes-Benz minat bawa mobil hybrid jika ada kebijakan pendukung

motor
Yamaha Fazzio

Penjualan Yamaha Fazzio Diklaim Sudah Kalahkan Mio M3

Penjualan Yamaha Fazzio disebut sudah mengalahkan Mio yang dulu merupakan salah satu model terlaris PT YIMM

mobil
SUV Baru Mitsubishi

Rekaan Tampilan SUV Baru Mitsubishi, Pakai Muka XForce

Debut pekan depan di ajang PIMS 2024, begini prediksi tampilan SUV baru Mitsubishi yang mirip XForce

otosport
Jadwal MotoGP Australia 2024: Marquez Hantui Bagnaia dan Martin

Jadwal MotoGP Australia 2024: Marquez Hantui Bagnaia dan Martin

Marc Marquez punya bekal manis buat menjegal langkah Bagnaia serta Martin dalam gelaran MotoGP Australia 2024

mobil
Produksi mobil listrik

Toyota Pilih India untuk Produksi Mobil Listrik Ketimbang RI

Toyota dikabarkan pilih India untuk produksi mobil listrik ketimbang Indonesia dan telah siapkan investasi besar

mobil
GWM Berniat Dirikan 10 Diler Sampai Akhir Tahun Nanti

GWM Berniat Dirikan 10 Diler Sampai Akhir Tahun Nanti

GWM menuturkan kalau mereka berniat menghadirkan sampai 10 diler di akhir tahun guna melayani konsumen

mobil
Harga Mobil Hybrid Oktober 2024

Harga Mobil Hybrid Oktober 2024, Grand Vitara Naik Rp 5 Jutaan

Sejumlah model Suzuki naik Rp 800 ribu sampai Rp 5 jutaan, berikut daftar harga mobil hybrid Oktober 2024