Tampilan Motor Listrik Honda, Kolaborasi dengan Produsen China

Joint venture Wuyang dengan Honda tengah menyiapkan motor listrik baru, tampil unik bergaya cafe racer

Tampilan Motor Listrik Honda, Kolaborasi dengan Produsen China

KatadataOTO – Manufaktur otomotif Jepang terus mencari cara untuk bersaing di tengah era elektrifikasi. Tidak terkecuali Honda, yang baru-baru ini menyiapkan motor listrik baru bekerja sama dengan pabrik Tiongkok.

Produsen China memang tengah merajai segmen kendaraan listrik dengan berbagai macam keunggulan, salah satunya adalah banderol kompetitif. Ini menjadi daya tarik tersendiri buat calon pelanggan.

Dilansir dari Cycle World, Sabtu (05/04) joint venture Honda dan Wuyang bakal menghadirkan model motor listrik terbaru dengan kode WH8000D.

Perlu diketahui, sebelumnya Wuyang-Honda sudah meracik motor listrik U-Go di 2021. Model itu kemudian jadi basis EM1 e: yang dipasarkan ke berbagai negara.

Motor listrik Honda
Photo : Honda

Jadi, ada peluang besar motor berkode WH8000D ditawarkan ke pasar internasional termasuk Indonesia.

Dari segi desain, WH8000D tampil lebih eksentrik dan beda konsep dari EM1 e: yang terkesan minimalis dan masih menyerupai skutik pada umumnya.

Model teranyar ini mengusung gaya cafe racer, memadukan kesan retro dengan desain headlight membulat dan warna putih pastel namun juga tetap futuristik serta modern.

Full fairing di area depan motor menutup komponen kelistrikan termasuk baterai dan penggerak elektrik, membuatnya jadi tampil minimalis dan rapi.


Terkini

news
Lokasi SIM Keliling Bandung

Jadwal 2 Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini, 6 Januari 2026

Pasar Modern Batununggal menjadi salah satu lokasi SIM keliling Bandung yang melayani masyarakat Kota Kembang

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 6 Januari 2026, Jangan Sembarangan Melintas

Pemerintah kembali gelar aturan ganjil genap Jakarta di puluhan ruas jalan Ibu Kota untuk atasi macet

news
SIM Keliling Jakarta

Cek Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 6 Januari 2026

Perpanjangan SIM bisa dilakukan dengan mudah di layanan SIM keliling Jakarta, berikut syarat dan ketentuannya

otosport
Dani Pedrosa

Aturan Baru untuk MotoGP 2027 Diyakini Buat Persaingan Sengit

Aturan baru MotoGP 2027 mencakup penurunan kapasitas mesin, Dani Pedrosa ungkap keunggulannya buat pembalap

modifikasi
Penta Prima

Penta Prima Luncurkan Empat Produk Baru, Goda Pencinta Otomotif

Produk baru dari Penta Prima diklaim memiliki sejumlah keunggulan, harga kompetitif dengan kualitas terjamin

mobil
Chery

Menakar Peluang Chery Tiggo 7 CSH Hadir di Indonesia

Chery TIggo 7 CSH berpeluang mengisi lini kendaraan ramah lingkungan PT CSI di dalam negeri, ini wujudnya

modifikasi

Transformasi Ferarri F40 Pakai Wide Body Lebih Agresif

Ferarri F40 disematkan wide body milik Fully Leaded

mobil
Hongqi

Menanti Hongqi Ramaikan Jalanan RI, Saingan Rolls-Royce Asal Cina

Hongqi punya sejumlah model kendaraan mewah yang menarik dan berpeluang dihadirkan di Indonesia tahun ini