Modifikasi Honda Vario 160, Sukses Bikin Motor Tambah Ganteng

Julak Sendie Design memberikan inspirasi modifikasi Honda Vario 160 secara digital, tampilan motor jadi lebih gagah

Modifikasi Honda Vario 160, Sukses Bikin Motor Tambah Ganteng

"Untuk memperkuat konsep Racing, bagian kaki-kaki JSD ganti dengan menggunakan velg dengan banyak ruas agar terlihat lebih padat dan piringan cakrang juga diganti dengan ukuran yang lebih besar agar terlihat lebih sporty," jelasnya.

Photo : Julak Sendie Design

Agar terlihat seperti motor balap, bagian knalpot motor diganti dengan model racing merk Arrow. Spakbor belakang juga diganti dengan model Tail Tidy dan behel belakang dilepas agar terlihat lebih meruncing. 

Untuk kenyamanan berkendara, jok standar diganti dengan model racing. Bagian setang juga ikut dimodifikasi dengan menggunakan part after market seperti handgrip domino, lever guard merk lightech, handel dan tabung rem brembo serta windshield custom agar cover setang terlihat lebih sporty.

"Modifikasi all new Honda Vario 160 warna merah dan hitam juga JSD bikin. Warna merah juga dimodif dengan mengusung tema RWB yaitu warna body merah dan dipadukan dengan grafis warna biru muda serta biru tua," jelasnya.

Honda Vario 160 warna hitam dibuat lebih simpel karena tampilan sudah cukup sangar. Grafis warna merah dan silver dibuat hanya sedikit untuk memperkuat konsep racing pada motor ini.

"Yang terbaru adalah Honda Vario 160 dengan livery Repsol Honda MotoGP yang merupakan motor paddock resmi dari Honda di ajang test MotoGP sirkuit mandalika, Lombok. Dengan perubahan di beberapa bagian dan penambahan aksesoris yang tepat bisa membuat tampilan motor jadi lebih sporty," tutupnya.


Terkini

mobil
Gaikindo bicara target penjualan mobil di Indonesia

Gaikindo Bicara Target Penjualan Mobil di Indonesia

Gaikindo bicara target penjualan mobil di Indonesia yang kemungkinan bakal sangat sulit dicapai tahun ini

mobil
Alasan BYD Terkendala Jual Mobil Listrik di Indonesia

Alasan BYD Terkendala Jual Mobil Listrik di Indonesia

Mobil dipesan tak kunjung sampai ke konsumen, ada alasan BYD terkendala jual mobil listrik di Indonesia

mobil
Daftar 9 Mobil Mewah yang Disita Bea Cukai Soekarno-Hatta

Daftar 9 Mobil Mewah yang Disita Bea Cukai Soekarno-Hatta

Terdapat sembilan mobil mewah yang disita Bea Cukai Soekarno-Hatta karena belum melunasi denda administrasi

mobil
Mobil Tabrak Gerbang Gedung Putih AS, Sopir Tewas di Tempat

Mobil Tabrak Gerbang Gedung Putih AS, Sopir Tewas di Tempat

Dalam laporan Dinas Rahasia Amerika Serikat, seorang pria tewas usai satu mobil tabrak gerbang Gedung Putih

motor
Vespa klasik Ginting

Vespa Klasik Ginting, Andalan di Akhir Pekan

Vespa klasik Ginting hadir dengan lampu bulat dan sudah dimodifikasi sehingga terlihat cukup apik untuk digunakan

news
Uji Coba Angkot Listrik di Bogor Temui Kendala

Uji Coba Angkot Listrik di Bogor Temui Kendala

Beroperasi selama satu bulan sejak 4 April 2024, Dishub Kota Bogor lakukan evaluasi uji coba angkot listrik

news
VinFast akan dirikan pabrik

Setelah BYD, VinFast Akan Dirikan Pabrik di Indonesia

Segera melakukan produksi lokal, Kemenko Marves mengonfirmasi VinFast akan dirikan pabrik di Indonesia

motor
Cara Gesits Tanggulangi Penjualan Motor Listrik yang Belum Ramai

Upaya Gesits Kerek Penjualan Motor Listrik di Indonesia

Gesits terus berupaya untuk meningkatkan penjualan motor listrik di Indonesia melalui cara mereka sendiri