Daftar Bengkel Konversi Motor Listrik Gratis, Ada di 12 Lokasi

Berikut 12 lokasi bengkel yang menerima program konversi motor listrik gratis tahap pertama Kementerian ESDM

Daftar Bengkel Konversi Motor Listrik Gratis, Ada di 12 Lokasi

KatadataOTO – Bagi Anda yang ingin memiliki motor listrik sekarang waktu yang tepat. Sebab Kementerian ESDM (Energi dan Sumber Daya Mineral) memberikan bantuan secara cuma-cuma.

Anda bisa memanfaatkan program konversi motor listrik gratis. Mereka menyediakan kuota sampai 500 unit kendaraan roda dua setrum.

“Program konversi gratis akan dilaksanakan secara bergelombang. Di mana tahap pertama dimulai pada 1 Agustus 2024,” kata Agus Cahyono Adi, Kepala Biro Layanan Informasi Publik serta Kerja Sama Kementerian ESDM dalam keterangan resmi.

Agus menjelaskan kalau Kementerian ESDM bakal menanggung biaya konversi motor listrik yang dilakukan masyarakat. Bahkan jumlahnya mencapai Rp 16 juta per unit.

Motor Listrik Konversi
Photo : Istimewa

Akan tetapi angka di atas tidak termasuk biaya lain. Ambil contoh cek fisik, perubahan surat kendaraan serta rekondisi motor di luar pekerjaan konversi.

Ia menuturkan kalau program ini dilaksanakan atas kerja sama maupun dukungan badan usaha sektor pertambangan di bawah bimbingan teknis Kementerian ESDM.

Hal ini dilakukan sebagai wujud kepedulian pada program konversi motor listrik. Diberikan dalam bentuk dana CSR (Corporate Social Responsibility).

Untuk tahap pertama, Agus mengatakan ada syarat yang harus dipenuhi. Paling utama adalah motor masih bisa beroperasi secara normal alias tidak rusak.

Lalu konversi motor listrik gratis dari Kementerian ESDM ditujukan bagi masyarakat di wilayah Jabodetabek (Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang dan Bekasi).

Kementerian ESDM menyatakan kalau kegiatan tersebut untuk menurunkan kadar emisi gas buang. Lalu meningkatkan kualitas udara yang lebih bersih di Jakarta serta sekitarnya.

Masyarakat bisa langsung mendaftarkan diri melalui laman ebtke.esdm.go.id/konversi. Selain itu dapat mendatangi bengkel konversi mitra Kementerian ESDM.


Terkini

otosport
Hasil Sprint Race MotoGP Valencia 2025: Alex Kantongi Kemenangan

Hasil Sprint Race MotoGP Valencia 2025: Alex Kantongi Kemenangan

Alex Marquez berhasil keluar sebagai pemenang pada sprint race MotoGP Valencia 2025 usai menudukkan Acosta

motor
Koleksi Kendaran Omesh

Koleksi Kendaraan Omesh, Ada Motor Langka

Koleksi kendaraan Omesh cukup menarik disimak karena mengingat motor miliknya sangat beragam dan unik

mobil
Penjualan Daihatsu Oktober 2025, Gran Max Kontributor Utama

Penjualan Daihatsu Oktober 2025, Gran Max Kontributor Utama

Penjualan Daihatsu alami kenaikan di Oktober 2025, Gran Max Pick Up jadi penyumbang utama sebanyak 4.436 unit

news
Bobibos

Wagub Jabar Bakal Uji Bobibos Buat Pastikan Keamanan Masyarakat

Bobibos akan diuji oleh dinas dari pemerintah provinsi Jawa Barat untuk memastikan klaim yang sudah dijanjikan

mobil
Mitsubishi Destinator

Mitsubishi Destinator Raih Bintang Lima Tes Tabrak ASEAN NCAP

SUV Mitsubishi Destinator membuktikan kualitasnya berkat fitur-fitur keamanan dan keselamatan di dalamnya

otosport
Link Live Streaming MotoGP Valencia 2025: Martin Bersiap Balapan

Link Live Streaming MotoGP Valencia 2025: Martin Hadapi Penalti

Jorge Martin mendapatkan izin untuk tampil dan balapan di MotoGP Valencia 2025 di Sirkuit Ricardo Tormo

mobil
Merek Mobil Listrik Terlaris Oktober 2025, Ada Polytron

Merek Mobil Listrik Terlaris Oktober 2025, Ada Polytron

Polytron menunjukkan tren positif penjualan mobil listrik di Oktober 2025, salurkan 103 unit ke konsumen

komunitas
Ratusan Anggota J6 EVO Kumpul dan Offroad Bareng di Puncak Bogor

Ratusan Anggota J6 EVO Kumpul dan Offroad Bareng di Puncak Bogor

Ratusan anggota komunitas J6 EVO diajak untuk mengikuti acara yang diinisiasi oleh Chery beberapa waktu lalu