Serang Siapkan Rp 1,3 Miliar Buat Kendaraan Dinas Wali Kota
03 Oktober 2024, 10:00 WIB
Skema kredit Syariah Mitsubishi Pajero Sport terbilang menarik karena uang muka dimulai dari 20 persen
Oleh Adi Hidayat
TRENOTO – Mitsubishi Pajero Sport masih menjadi salah satu tulang punggung penjualan bagi pabrikan asal Jepang. Meski terakhir kali mendapat pembaruan pada awal 2021 masyarakat tetap menilai mobil tersebut menarik.
Pasalnya selain memiliki desain menarik Mitsubishi Pajero Sport juga sudah dilengkapi mesin diesel berkode 4N15 2.4L VGT – Intercooler. Jantung pacu tersebut mampu menghasilkan daya 178 hp pada 3.500 rpm dan 42.9 Nm di 2.500 rpm.
Tenaga kemudian disalurkan melalui transmisi otomatis 8-percepatan yang disandingkan fitur sport sequential. Menariknya lagi sudah tersedia Adaptive Cruise Control membantu pengemudi untuk mengendalikan kecepatan.
Beragam fitur keselatan sudah disematkan mulai Forward Collision Mitigation (FCM), Ultrasonic Miss-acceleration Mitigation System (UMS), Blind Spot Warning – Lane Change Assist (BSW-LCA), Rear Cross Traffic Alert (RCTA), Electric Parking Brake (EPB) hingga Brake Auto Hold (BAH).
Selain kelengkapan sejumlah kemudahan juga bisa didapatkan pelanggan. Pasalnya PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) menawarkan beragam promo menarik seperti gratis kaca film V-Kool serta paket Smart Silver untuk perawatan berkala hingga 50.000 atau 4 tahun.
Pelanggan pun terbilang mudah membelinya karena sejumlah perusahaan pembiayaan telah siap membantu. Bahkan ada paket kredit syariah yang bisa diambil.
Mitsubishi Pajero Sport Dakar Ultimate (4x4) AT Rp723.5 juta DP Rp144.7 Juta
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
03 Oktober 2024, 10:00 WIB
07 September 2024, 14:00 WIB
31 Juli 2024, 17:00 WIB
19 Juli 2024, 11:41 WIB
19 Juli 2024, 10:00 WIB
Terkini
17 Oktober 2024, 15:14 WIB
Ada ubahan pada bagian eksterior yakni gril dan bumper, Mitsubishi Fuso varian Fighter-X tampil lebih gagah
17 Oktober 2024, 14:00 WIB
Anda bisa memeriksa kendaraan apakah terkena tilang ETLE saat berlangsung Operasi Zebra 2024 atau tidak
17 Oktober 2024, 13:03 WIB
Prediksi motor baru yang akan diluncurkan pada ajang IMOS 2024 menjadi salah satu daya tarik pengunjung
17 Oktober 2024, 12:00 WIB
Selain ganjil genap ada skema lain yakni ERP yang diyakini bisa efektif mengurai kemacetan di Jakarta
17 Oktober 2024, 11:00 WIB
Pabrik Aion di Indonesia saat ini masih dalam tahap pembangunan dan diperkirakan siap beroperasi Mei 2025
17 Oktober 2024, 10:00 WIB
Aldi Satya Mahendra bakal pecahkan rekor jika meraih gelar juara dunia WorldSSP300 di Sikruit Jerez, Spanyol
17 Oktober 2024, 09:00 WIB
Aion Hyptec HT siap dikirim hingga akhir bulan ke pelanggan pertama yang sudah memesan pada GIIAS 2024
17 Oktober 2024, 08:00 WIB
Chery menyiapkan iCAR 03 untuk mendorong penjualan mobil listrik serta bersaing dengan BYD di Indonesia