BYD Kembali Daftarkan Desain Mobil, Mirip Fang Cheng Bao Super 9
15 November 2024, 16:00 WIB
Skema kredit Syariah BYD Seal cukup beragam sehingga memudahkan masyarakat dalam menentukan paket yang diambil
Oleh Adi Hidayat
KatadataOTO – BYD Seal telah menjadi salah satu mobil listrik yang digemari oleh masyarakat. Selain dibekali desain menarik, model tersebut juga sudah disematkan beberapa fitur menarik untuk dinikmati oleh pelanggannya.
Secara umum, BYD hadir dengan desain sporti dan tajam. Mobil ini seakan menunjukkan bahwa performanya tidak bisa dipandang sebelah mata.
Namun pabrikan asal China tersebut tetap memasangkan beberapa kemawahan menarik. Salah satunya adalah Panoramic Roof berukuran besar yang sudah dibuat agar dapat mengurangi hawa panas dan UV Resistance masuk ke dalam kabin.
Interior kendaraan hadir dengan bahan Suedette berwarna Thaumas Black sehingga memberi kesan mewah. Agar pengemudi lebih mudah dalam menentukan posisi kendaran berkendara nyaman.
BYD Seal dibekali BYD Blade Battery (LFP) berkapasitas 82,56 kWh. Besarnya kapasitas itu cukup untuk membuat mobil menempuh perjalanan hingga 580 km dalam satu kali pengisian daya.
Daya tersimpan dipakai untuk menggerakkan motor listik yang sanggup melepas tenaga 532 hp dan torsi 670 Nm. Berkat itu maka mobil bisa melesat dari 0-100 km per jam dalam waktu 3,8 detik.
Berdasarkan situs resmi, BYD Seal dijual mulai dari Rp Rp 629 juta hingga Rp 719 juta. Harga tersebut tentunya terbilang menarik khususnya bagi mereka yang ingin kendaraan listrik dengan performa optimal.
Pelanggan pun bisa membelinya dengan beragam cara termasuk kredit syariah. Tersedia beberapa paket menarik yang dapat dipilih sesuai kebutuhan dan kemampuan.
Perlu diketahui bahwa skema tersebut tidak mengikat dan bisa berubah sewaktu-waktu.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
15 November 2024, 16:00 WIB
14 November 2024, 17:07 WIB
14 November 2024, 11:00 WIB
13 November 2024, 22:00 WIB
13 November 2024, 07:00 WIB
Terkini
15 November 2024, 21:00 WIB
Mike Tyson tercatat pernah memiliki beberapa mobil mewah di dalam garasinya, seperti Rolls-Rocye Cullinan
15 November 2024, 20:00 WIB
Jetour Dashing resmi meluncur di Indonesia dengan sebagai model rakitan lokal yang akan mengincar segmen SUV
15 November 2024, 19:35 WIB
KMI baru saja meluncurkan Kawasaki ZX-25RR anyar yang dilengkapi livery tim KRT di ajang balap WorldSBK
15 November 2024, 18:00 WIB
Astra Auto Fest 2024 resmi dibuka dengan menghadirkan berbagai produk unggulan guna menggenjot penjualan mobil
15 November 2024, 17:21 WIB
Beda dari Hyptec HT, kali ini GAC kenalkan Hyptec HL yang berkonfigurasi 6-seater dengan jarak tempuh 750 km
15 November 2024, 16:00 WIB
Ada kemungkinan lini sub merek BYD ini hadir di pameran GJAW 2024, berikut tampilan Fang Cheng Bao Super 9
15 November 2024, 15:00 WIB
Jetour resmikan diler pertamanya di Indonesia yang memiliki fasilitas lengkap untuk para pelanggannya
15 November 2024, 14:08 WIB
Meskipun berpeluang mendongkrak penjualan, Gaikindo ungkap sisi negatif DP nol persen untuk pembelian mobil