Chery J6 Dilirik Konsumen Fleet, Bisa Dijadikan Taksi Online
03 April 2025, 12:00 WIB
Menjelang Japan Mobility Show 2023 mulai banyak potret mobil baru, Mitsubishi siapkan MPV listrik konsep
Oleh Serafina Ophelia
TRENOTO – Japan Mobility Show merupakan nama baru Tokyo Motor Show, mengusung konsep baru yang mengedepankan energi baru. Pada pameran tersebut akan banyak hadir kendaraan elektrifikasi.
Tidak ketinggalan, Mitsubishi siapkan MPV listrik konsep untuk debut global. Juga ada beberapa model lain seperti New Triton dan Last 1 mile Mobility, merupakan hasil kerja sama dengan perusahaan start-up.
Kehadiran MPV listrik yang disebut Electrified crossover MPV itu sebenarnya sudah sempat ramai diperbincangkan.
Baru-baru ini Mitsubishi menjelaskan bahwa mobil konsep tersebut merupakan perpaduan handling jalan raya SUV dengan kemudahan penggunaan MPV netral karbon.
Memakai konsep Borderless Adventure ada beberapa keunggulan ditawarkan seperti kabin luas, daya jelajah sampai performa berkendara baik digunakan di berbagai medan jalan.
Sehingga MPV listrik Mitsubishi dapat menyuguhkan pengalaman berkendara menyenangkan diimbangi kemampuan mobil mumpuni di beragam situasi tanpa batasan.
Punya ground clearance tinggi dan sistem penggerak empat roda elektrik, Electrified crossover MPV memakai ban berdiameter besar, diklaim dapat membantu daya cengkeram di cuaca tidak baik sekalipun.
Selain itu ada Last 1 mile Mobility, kendaraan kecil hasil kolaborasi dengan startup LIFEHUB Inc. Berbentuk ringkas tipe buggy mobil tersebut pakai baterai bekas dari kendaraan listrik lain.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
03 April 2025, 12:00 WIB
02 April 2025, 12:00 WIB
02 April 2025, 08:20 WIB
31 Maret 2025, 09:00 WIB
31 Maret 2025, 07:00 WIB
Terkini
03 April 2025, 19:00 WIB
Pertamina memberikan diskon Pertamax, Pertamax Turbo dan Pertamina Dex selama masa arus balik Lebaran 2025
03 April 2025, 17:34 WIB
Astra Daihatsu Motor membantah kabar yang menyebut merek dan logo mereka bakal beralih menggunakan Toyota
03 April 2025, 12:00 WIB
Sedikitnya ada lima ruas tol Trans Sumatera yang beroperasi tanpa tarif saat arus balik untuk melancarkan lalu lintas
03 April 2025, 12:00 WIB
PT CSI mulai incar konsumen fleet untuk Chery J6, berpeluang dijadikan armada taksi online di masa mendatang
03 April 2025, 10:00 WIB
tol Probolinggo Banyuwangi seksi 1 dibuka secara fungsional saat arus balik Lebaran 2025 untuk hindari kemacetan
03 April 2025, 07:55 WIB
Melemahnya nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat bakal berdampak ke harga motor Honda di Indonesia
02 April 2025, 18:27 WIB
Demi mengurangi kepadatan lalu lintas pada arus balik Lebaran 2025, Tol Japek II Selatan mulai dibuka hari ini
02 April 2025, 17:00 WIB
Jasa Marga bebaskan tarif tol saat arus balik untuk beri kemudahan kepada masyarakat saat arus balik