Langkah yang Harus Dilakukan Usai Mobil Listrik Terendam Banjir

Meski mobil listrik diklaim aman melewati atau terendam banjir, namun tetap memerlukan penanganan khusus

Langkah yang Harus Dilakukan Usai Mobil Listrik Terendam Banjir

KatadataOTO – Sebagian wilayah di Jakarta kembali terendam banjir pada Selasa (08/07) pagi. Hal tersebut terjadi karena hujan dengan intensitas tinggi sejak Senin sore.

Bahkan menurut catatan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPDB) DKI Jakarta, luapan air meluas sampai sekarang.

“Data per pukul 06.00 WIB genangan terjadi di 46 RT,” ungkap Isnawa Adji, Kepala Pelaksana BPBD DKI Jakarta di Antara.

Menurut Isnawa banjir Jakarta semula hanya ada di 35 RT saja. Namun terus meluas seiring meluapnya sejumlah sungai.

Ketinggian air pada banjir Jakarta kali ini bervariasi. Mulai dari 30 cm hingga 1,3 meter di sejumlah titik.

Simak Penanganan Buat Mobil Listrik saat Jakarta Dikepung Banjir
Photo : Antara

Tentu kondisi ini menyulitkan masyarakat. Sebab kegiatan mereka seperti pergi ke kantor dan sekolah jadi terhambat.

Penanganan Buat Mobil Listrik

Nah buat Anda yang sering menggunakan mobil listrik untuk berbagai kegiatan disarankan agar tidak menerobos banjir Jakarta hari ini.

Meski Electric Vehicle (EV) diklaim aman untuk melintasi genangan air. Namun hal tersebut tetap tidak disarankan.

Akan tetapi jika Anda terlanjur menerobos banjir atau terendam air dalam waktu lama, ada beberapa hal yang harus dilakukan para pemilik mobil listrik.

Berikut KadatataOTO rangkumkan dari laman resmi Wuling dan MG motor untuk memudahkan Anda.

Penanganan Mobil yang Menerobos Banjir

Matikan Kendaraan

Ketika mobil listrik habis melewati banjir atau terendam air, tindakan pertama yang wajib dilakukan adalah segera matikan kendaraan.

Selain itu jangan mencoba menyalakan kembali kendaraan sebelum dilakukan pemeriksaan menyeluruh oleh teknisi profesional.

Hal ini penting dilakukan agar mobil listrik Anda bisa terhindar dari kerusakan lebih parah lagi.


Terkini

mobil
Xpeng P7+

Xpeng P7+ Diperkenalkan, Bakal Hadir di 36 Negara

Sedan ramah lingkungan Xpeng P7+ mendapatkan pembaruan sebagai model global, akan dijual di 36 negara

news
Tilang ETLE

Jumlah Kendaraan yang Terjaring Tilang ETLE di Jakarta Naik Signifikan

Polda Metro Jaya ungkap setidaknya ada 227.6262 pelanggaran yang terjaring tilang ETLE Statis di Jakarta

mobil
Hyundai Stargazer Cartenz

Hyundai Stargazer Cartenz versi Ambulans Meluncur untuk Sumatera

MPV 7-seater Hyundai Stargazer Cartenz disulap jadi ambulans guna memudahkan proses evakuasi di Sumatera

news
Harga BBM

Harga BBM SPBU Swasta di Januari 2026, Shell sampai Vivo Turun

Setelah tahun baru 2026 harga BBM di SPBU swasta, terkhusus RON 92 turun dengan besaran yang bervariasi

news
Insentif otomotif

Menperin Ungkap Telah Minta Insentif untuk Otomotif ke Purbaya

Kementerian Perindustrian ajukan insentif untuk otomotif pada Kementerian Keuangan dengan skema yang matang

news
Harga BBM

Simak Harga BBM Pertamina di Tahun Baru 2026, Pertamax Turun

Di awal tahun, Pertamina melakukan penyesuaian harga BBM terutama untuk Pertamax series di sejumlah wilayah

news
SIM keliling Bandung

SIM Keliling Bandung Buka di Tahun Baru 2026, Hanya Satu Lokasi

Agar memanjakan para pengendara di libur tahun baru, SIM keliling Bandung tetap dihadirkan pihak kepolisian

mobil
Prediksi Mobil Baru

Prediksi Mobil Baru yang Masuk Indonesia di 2026: Bagian 2

Mayoritasnya merupakan mobil baru asal Tiongkok, kemudian telah dibekali teknologi hybrid maupun EREV