BYD Mulai Tes SUV 7-Seater Baru, Atto 3 Naik Kelas
31 Desember 2025, 14:00 WIB
Buat Anda yang tengah mengincar deretan SUV kompak terbaru wajib membaca kekurangan dan kelebihannya di sini
Oleh Satrio Adhy
KatadataOTO – Sejumlah SUV (Sport Utility Vehicle) kompak baru bermunculan pada 2023. Mulai dari Mitsubishi XForce sampai Suzuki Grand Vitara Hybrid.
Kehadiran mereka coba menggoda pencinta otomotif Indonesia. Apalagi masing-masing dari produk tersebut menawarkan beragam kelebihan.
Membuat masyarakat memiliki banyak pilihan ketika ingin memboyong SUV kompak terbaru guna menemani kegiatan sehari-hari.
Berangkat dari hal di atas, KatadataOTO coba merangkum kelebihan serta kekurangan 6 SUV kompak terbaru. Diharapkan bisa menjadi referensi Anda dalam mempertimbangkan kendaraan buat keluarga di rumah
SUV kompak terbaru cukup menggejutkan pasar Indonesia dengan kehadirannya adalah Mitsubishi XForce. Mobil satu ini memiliki sejumlah kelebihan diberikan
Seperti sejumlah fitur anyar yang disematkan, contoh sistem audio buatan Yamaha dirpoduksi khusus untuk SUV dari jenama berlambang tiga berlian.
Seperti dikatakan oleh Hiroshi Nagaoka, Executive Vice President Motor Corporation. Dia menuturkan kalau pihaknya menyematkan paket audio dari Yamaha dengan nama Dynamic Sound Yamaha.
Kelebihan Mitsubishi XForce selanjutnya adalah membuat sang pemilik lebih percaya diri melibas segala medan. Hal itu tidak lepas dari empat mode berkendara, yakni Normal, Wet, Gravel dan Mud.
Kendati demikian ada satu kekurangan minor yang ditemui. Seperti tidak ada sunroof yang dapat ditemui di rival-rivalnya
Namun hal itu bisa diwajarkan karena tak semua konsumen mempersalahkan fitur tersebut. Sehingga tidak terlalu mengganggu.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
31 Desember 2025, 14:00 WIB
22 Desember 2025, 11:00 WIB
20 Desember 2025, 13:00 WIB
19 Desember 2025, 10:00 WIB
17 Desember 2025, 08:00 WIB
Terkini
01 Januari 2026, 17:00 WIB
Sedan ramah lingkungan Xpeng P7+ mendapatkan pembaruan sebagai model global, akan dijual di 36 negara
01 Januari 2026, 15:00 WIB
Polda Metro Jaya ungkap setidaknya ada 227.6262 pelanggaran yang terjaring tilang ETLE Statis di Jakarta
01 Januari 2026, 13:00 WIB
MPV 7-seater Hyundai Stargazer Cartenz disulap jadi ambulans guna memudahkan proses evakuasi di Sumatera
01 Januari 2026, 11:12 WIB
Setelah tahun baru 2026 harga BBM di SPBU swasta, terkhusus RON 92 turun dengan besaran yang bervariasi
01 Januari 2026, 09:00 WIB
Kementerian Perindustrian ajukan insentif untuk otomotif pada Kementerian Keuangan dengan skema yang matang
01 Januari 2026, 07:00 WIB
Di awal tahun, Pertamina melakukan penyesuaian harga BBM terutama untuk Pertamax series di sejumlah wilayah
01 Januari 2026, 06:00 WIB
Agar memanjakan para pengendara di libur tahun baru, SIM keliling Bandung tetap dihadirkan pihak kepolisian
31 Desember 2025, 18:00 WIB
Mayoritasnya merupakan mobil baru asal Tiongkok, kemudian telah dibekali teknologi hybrid maupun EREV