Pengamat Ungkit Lagi Wacana Mobil Pedesaan untuk Dorong Penjualan
15 Juli 2024, 18:00 WIB
Menjadi pilihan mobil dengan harga terjangkau dan irit BBM, berikut daftar harga LCGC September 2022
Oleh Dian Tami Kosasih
TRENOTO – Masuk kategori LCGC (Low Cost Green Car), mobil di segmen ini menarik perhatian calon konsumen karena diklaim irit Bahan Bakar Minyak (BBM) dan memiliki harga terjangkau.
Sering kali mengalami perubahan, TrenOto telah merangkum daftar harga LCGC September 2022 untuk memudahkan masyarakat Tanah Air memilih kendaraan yang diinginkan di segmen ini.
Terdapat 5 pilihan model, calon konsumen bisa menyesuaikan keinginan dengan melihat kapasitas penumpang dan banderol yang ditawarkan.
Meski dikenal sebagai kendaraan murah namun mobil di segmen LCGC saat ini memiliki pilihan jantung pacu hingga 1.200 cc. Hal ini membuat konsumsi BBM kendaraan bisa ditekan hingga lebih efisien.
Sebelumnya LCGC sempat mengalami revisi harga karena mendapatkan diskon PPnBM 2022 di awal tahun. Dalam peraturan tersebut 5 model mendapat insentif pada kuartal pertama, kedua dan ketiga 2022.
Insentif diberikan dalam bentuk potongan PPnBM sebesar 100 persen, lalu 66,66 persen dan 33,33 persen. Karenanya harga LCGC sering kali mengalami kenaikan.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
15 Juli 2024, 18:00 WIB
28 Juni 2024, 16:00 WIB
14 Mei 2024, 10:00 WIB
19 April 2024, 14:00 WIB
06 Maret 2024, 11:00 WIB
Terkini
17 Oktober 2024, 15:14 WIB
Ada ubahan pada bagian eksterior yakni gril dan bumper, Mitsubishi Fuso varian Fighter-X tampil lebih gagah
17 Oktober 2024, 14:00 WIB
Anda bisa memeriksa kendaraan apakah terkena tilang ETLE saat berlangsung Operasi Zebra 2024 atau tidak
17 Oktober 2024, 13:03 WIB
Prediksi motor baru yang akan diluncurkan pada ajang IMOS 2024 menjadi salah satu daya tarik pengunjung
17 Oktober 2024, 12:00 WIB
Selain ganjil genap ada skema lain yakni ERP yang diyakini bisa efektif mengurai kemacetan di Jakarta
17 Oktober 2024, 11:00 WIB
Pabrik Aion di Indonesia saat ini masih dalam tahap pembangunan dan diperkirakan siap beroperasi Mei 2025
17 Oktober 2024, 10:00 WIB
Aldi Satya Mahendra bakal pecahkan rekor jika meraih gelar juara dunia WorldSSP300 di Sikruit Jerez, Spanyol
17 Oktober 2024, 09:00 WIB
Aion Hyptec HT siap dikirim hingga akhir bulan ke pelanggan pertama yang sudah memesan pada GIIAS 2024
17 Oktober 2024, 08:00 WIB
Chery menyiapkan iCAR 03 untuk mendorong penjualan mobil listrik serta bersaing dengan BYD di Indonesia