Ini 4 Fitur Unik di Honda CR-V Hybrid, Mirip Mobil Listrik

Ada setidaknya 4 fitur unik di Honda CR-V hybrid, menyuguhkan sensasi berkendara layaknya mobil listrik

Ini 4 Fitur Unik di Honda CR-V Hybrid, Mirip Mobil Listrik

TRENOTO – Honda CR-V Hybrid atau CR-V e:HEV merupakan trim tertinggi CR-V generasi keenam. Merupakan model flagship Honda, mobil ini jadi andalan Honda untuk bersaing di segmen SUV Tanah Air.

CR-V generasi keenam juga sekaligus model elektrifikasi pertama pabrikan berlambang H tersebut serta debut Honda Connect. Ini adalah fitur konektivitas kendaraan ke smartphone pemilik mobil.

Yusak Billy, Business Innovation and Sales & Marketing Director PT HPM (Honda Prospect Motor) mengatakan CR-V merupakan salah satu model penting di pasar Indonesia.

Hal itu menjadi pertimbangan mengapa Honda memilih untuk terlebih dulu memperkenalkan versi hybrid dari CR-V, bukan model lain seperti Honda e.

5 Fitur Unggulan Honda CR-V Hybrid
Photo : TrenOto

“Total penjualan CR-V sejak peluncuran itu sekitar 237.000 secara total dan yang saya ingat generasi tiga paling laku. CR-V memang flagship SUV kita jadi sangat penting,” ungkap Billy di Pahdi Specialty Coffee, Bali, Selasa (17/10).

Dilengkapi teknologi hybrid paling tidak ada 4 fitur unik di Honda CR-V Hybrid, membuatnya menarik jika Anda tertarik menggunakan kendaraan elektrifikasi.

Meski belum bertenaga listrik murni namun sudah memberikan kesan serupa berkendara mobil listrik. Berikut fitur unik di Honda CR-V Hybrid.

1. Honda Sensing

Fitur keselamatan ini mencakup beberapa fungsi. Hanya saja memang bukan tergolong baru karena sudah ada di sejumlah model Honda terdahulu seperti City Hatchback dan BR-V.

Misal Lane Keeping Assist System atau LKAS yang membantu menjaga kendaraan agar tidak keluar dari marka garis.


Terkini

motor
Motul 300V

Motul 300V Ester Core Diluncurkan di Sirkuit Mandalika

Motul 300V yang dikembangkan dari dunia balap, diluncurkan di sirkuit Mandalika, Lombok Nusa Tenggara Barat

modifikasi
IMX Surabaya 2025

IMX Surabaya 2025 Siap Digelar Buat Dukung Modifikator Jawa Timur

IMX Surabaya 2025 siap diselenggarakan untuk mendukung dunia modifikasi di kota Pahlawan yang terus berkembang

komunitas
Daihatsu Kumpul Sahabat

Daihatsu Kumpul Sahabat Resmi Digelar Perdana di Tangerang

Rangkaian acara Daihatsu Kumpul Sahabat dimulai di Tangerang buat pertama kalinya, diramaikan beragam UMKM

mobil
Mitsubishi Sebut Gempuran Brand Cina Belum Ganggu Penjualan

Mitsubishi Klaim Gempuran Brand Cina Belum Ganggu Penjualan

Banyak merek Cina meramaikan pasar otomotif RI, namun Mitsubishi mengaku penjualannya belum terganggu

news
Ahmad Luthfi Ingin Jateng Bebas Tunggakan Pajak Kendaraan di 2026

Ahmad Luthfi Ingin Jateng Bebas Tunggakan Pajak Kendaraan di 2026

Ahmad Luthfi ingin para pemilik mobil dan motor di Jateng tidak lagi menunggak pajak kendaraan di 2026

motor
Uji Kinerja Yamalube Turbo Matic untuk Touring Ratusan Kilometer

Uji Kinerja Yamalube Turbo Matic untuk Touring Ratusan Kilometer

Kinerja oli Yamalube Turbo Matic diuji selama touring bersama JMC dari Cibinong sampai Bandung, Jawa Barat

mobil
BYD Seal bekas

BYD Seal Bekas Mulai Beredar, Harga Lebih Terjangkau

BYD Seal bekas kini sudah tersedia di pasaran dengan harga yang lebih terjangkau dibandingkan unit baru

mobil
Mitsubishi Xpander bekas

3 Mitsubishi Xpander Bekas Lansiran 2022, Ada TDP Rp 7 Juta

Mitsubishi Xpander bekas lansiran 2022 bisa menjadi pilihan menarik untuk masyarakat karena harganya terjangkau