Diskon Honda CR-V Hybrid di IIMS 2025 Capai Rp 60 Juta
17 Februari 2025, 19:00 WIB
Ada setidaknya 4 fitur unik di Honda CR-V hybrid, menyuguhkan sensasi berkendara layaknya mobil listrik
Oleh Serafina Ophelia
Opsi tersebut sangat bermanfaat apalagi jika berkendara di tol. Tidak sekadar memberi peringatan jika mobil keluar marka, namun setir akan dibuat sedikit bergetar untuk membuat pengemudi lebih waspada dan segera kembali ke jalur.
Auto High-Beam Headlights juga masuk ke dalam fitur Honda Sensing. Berbeda dengan kendaraan pada umumnya, fungsi ini mengendalikan tingkat kecerahan headlight atau lampu depan di kondisi jalan gelap.
Apabila diaktifkan sistem dapat membuat lampu menyala lebih terang ketika mendeteksi tidak ada kendaraan atau objek menghalangi di depan. Namun jika ada mobil lain melintas otomatis lampu meredup atau jadi low beams, sehingga tidak menyilaukan pengendara lain.
Perdana, aplikasi konektivitas ke smartphone pengguna ini pertama kali hadir di lini CR-V generasi keenam. Ada beberapa fitur yang sangat membantu pengemudi seperti Find My Car, guna menunjukkan lokasi kendaraan.
Selain fitur standar seperti menyalakan mesin mobil, mengatur AC, Honda Connect dapat digunakan buat mengatur batas kecepatan kendaraan.
Ketika sudah melewati batas akan ada notifikasi dikirimkan ke ponsel pemilik kendaraan. Peringatan lain ketika kondisi darurat dan airbag mengembang juga akan dikirimkan.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
17 Februari 2025, 19:00 WIB
21 Oktober 2024, 12:00 WIB
21 September 2024, 11:00 WIB
28 Agustus 2024, 16:00 WIB
24 Agustus 2024, 10:00 WIB
Terkini
03 April 2025, 19:00 WIB
Pertamina memberikan diskon Pertamax, Pertamax Turbo dan Pertamina Dex selama masa arus balik Lebaran 2025
03 April 2025, 17:34 WIB
Astra Daihatsu Motor membantah kabar yang menyebut merek dan logo mereka bakal beralih menggunakan Toyota
03 April 2025, 12:00 WIB
Sedikitnya ada lima ruas tol Trans Sumatera yang beroperasi tanpa tarif saat arus balik untuk melancarkan lalu lintas
03 April 2025, 12:00 WIB
PT CSI mulai incar konsumen fleet untuk Chery J6, berpeluang dijadikan armada taksi online di masa mendatang
03 April 2025, 10:00 WIB
tol Probolinggo Banyuwangi seksi 1 dibuka secara fungsional saat arus balik Lebaran 2025 untuk hindari kemacetan
03 April 2025, 07:55 WIB
Melemahnya nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat bakal berdampak ke harga motor Honda di Indonesia
02 April 2025, 18:27 WIB
Demi mengurangi kepadatan lalu lintas pada arus balik Lebaran 2025, Tol Japek II Selatan mulai dibuka hari ini
02 April 2025, 17:00 WIB
Jasa Marga bebaskan tarif tol saat arus balik untuk beri kemudahan kepada masyarakat saat arus balik