Mazda Siap Boyong EZ-6 Kembaran Deepal LO7, Changan Buka Suara
16 November 2025, 17:00 WIB
BYD Seal turun Rp 9 jutaan sedangkan Hyundai Ioniq 6 naik, berikut daftar harga mobil listrik April 2025
Oleh Serafina Ophelia
KatadataOTO – Mobil listrik jadi salah satu alternatif kendaraan ramah lingkungan yang ditawarkan ke masyarakat. Kisaran harganya adalah Rp 100 jutaan sampai Rp 1 miliar ke atas.
Perlahan pilihannya semakin banyak, terkhusus produk-produk asal Tiongkok. Sementara pabrikan Jepang masih cenderung fokus pada HEV (Hybrid Electric Vehicle) saja.
Sepanjang 2025, EV (Electric Vehicle) atau mobil listrik masih akan mendapatkan potongan insentif sebagai bagian dari program pemerintah.
Harapannya, hal ini membuat harga mobil listrik semakin kompetitif dan bisa jadi pilihan banyak orang.
BYD menawarkan lima model andalan yakni Dolphin, Atto 3, Seal, M6 dan terbarunya adalah Sealion 7. Hanya satu model yang mengalami penyesuaian harga yakni Seal.
Lalu pada perhelatan PEVS (Periklindo Electric Vehicle Show) Wuling menghadirkan van bertenaga listrik yaitu Wuling EV Van. Baru diperkenalkan, sehingga belum ada harga resmi diumumkan.
Seres menghadirkan model baru, EV kedua setelah E1 yaitu Seres 3 yang dihadirkan dengan harga Rp 370 jutaan.
Harga mobil listrik cenderung stabil bulan ini. Hanya ada satu merek mengerek banderol kendaraannya, yaitu Hyundai Ioniq 6 sebesar Rp 30 jutaan.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
16 November 2025, 17:00 WIB
13 November 2025, 13:00 WIB
12 November 2025, 08:00 WIB
12 November 2025, 07:00 WIB
11 November 2025, 11:00 WIB
Terkini
16 November 2025, 21:24 WIB
Marco Bezzecchi tutup musim ini dengan capaian manis di MotoGP Valencia 2025 dengan finish pertama
16 November 2025, 17:00 WIB
Mazda EZ-6 dan Changan Deepal LO7 sama-sama berpeluang besar untuk dipasarkan ke konsumen di Tanah Air
16 November 2025, 15:14 WIB
Chery beri penjelasan soal Fengyun X3L yang alami kecelakaan saat sedang uji ketangguhan di Gunung Tianmen
16 November 2025, 13:00 WIB
Suzuki Ertiga bekas lansiran 2024 bisa jadi pilihan masyarakat buat berkendara saat libur Natal dan tahun baru
16 November 2025, 11:00 WIB
Puncak acara Honda Bikers Day 2025 memberikan pengalaman berbeda di Garut dengan puluhan ribu pemotor
16 November 2025, 09:00 WIB
Banyak kegiatan menarik disuguhkan buat para anggota komunitas selama Honda Culture Indonesia berlangsung
16 November 2025, 08:00 WIB
Honda ADV 160 membuktikan performanya dalam perjalanan melintasi pantai selatan Jawa Barat menuju HBD 2025
16 November 2025, 07:00 WIB
Pilihan Toyota Calya bekas lansiran 2024 makin menarik karena ada program TDP Rp 7 jutaan dan tenor panjang