Daftar Harga LCGC Agustus 2022, Mulai Rp110 Juta

Menjadi segmen mobil termurah di Tanah Air, berikut daftar harga LCGC Agustus 2022 yang bisa menjadi pilihan bagi konsumen

Daftar Harga LCGC Agustus 2022, Mulai Rp110 Juta

TRENOTO – Menjadi segmen kendaraan termurah, daftar harga LCGC (Low Cost Green Car) menarik perhatian masyarakat Tanah Air. Terdapat 5 pilihan model, calon konsumen bisa menyesuaikan keinginan dengan melihat kapasitas penumpang dan banderol yang ditawarkan.

Kelas LCGC sempat mengalami revisi harga karena mendapatkan diskon PPnBM 2022 di awal tahun. Dalam peraturan tersebut 5 model  mendapat insentif pada kuartal pertama, kedua dan ketiga 2022.

Insentif diberikan dalam bentuk potongan PPnBM sebesar 100 persen, lalu 66,66 persen dan 33,33 persen. Karenanya daftar harga LCGC Agustus 2022 mengalami kenaikan dibandingkan awal tahun ini.  

Saat ini banderol termurah LCGC dipegang mobil pabrikan Jepang, Daihatsu Ayla. Berstatus on the road DKI Jakarta, harga paling murah model ini berada di angka Rp110 juta. 

Photo : Toyota Astra motor

Untuk lebih lengkapnya berikut daftar harga LCGC Agustus 2022 dilansir website resmi pabrikan.

  • Toyota Calya

Calya 1.2 E M/T STD Low: Rp156 juta 
Calya 1.2 E M/T STD: Rp158.6 juta
Calya 1.2 E M/T: Rp161.5 juta
Calya 1.2 G M/T: Rp167 juta
Calya 1.2 G A/T: Rp181.1 juta

  • Toyota Agya

Agya 1.2 G M/T STD: Rp158.5 juta
Agya 1.2 G A/T STD: Rp172 juta
Agya 1.2 GR Sport M/T: Rp163.9 juta
Agya 1.2 GR Sport A/T: Rp179.7 juta

  • Daihatsu Ayla

Ayla 1.2 X A/T: Rp155.5 juta
Ayla 1.2 R A/T : Rp165.25 juta
Ayla 1.2 R Deluxe A/T : Rp169.25 juta
Ayla 1.0 X A/T : Rp142.75 juta
Ayla 1.0 X Deluxe A/T : Rp150.2 juta
Ayla 1.2 X M/T : Rp145.3 juta

Photo : Mobil123

Ayla 1.2 R M/T : Rp152.35 juta
Ayla 1.2 R Deluxe M/T Rp156.35 juta
Ayla 1.0 X M/T : Rp133.5 juta
Ayla 1.0 X Deluxe M/T : Rp140.85 juta
Ayla 1.0 D+ M/T : Rp122.5 juta
Ayla 1.0 D M/T : Rp110 juta

  • Daihatsu Sigra

Sigra 1.2 R A/T DLX : Rp174.7 juta
Sigra 1.2 R A/T : Rp170.9 juta
Sigra 1.2 R M/T DLX : Rp160 juta
Sigra 1.2 R M/T : Rp156.2 juta
Sigra 1.2 X A/T DLX : Rp168.3 juta
Sigra 1.2 X A/T : Rp162.8 juta
Sigra 1.2 X M/T DLX : Rp155.2 juta
Sigra 1.2 X M/T : Rp149.1 juta
Sigra 1.0 M M/T : Rp140 juta
Sigra 1.0 D M/T : Rp129.5 juta

  • Honda Brio Satya

Brio Satya S M/T: Rp156.9 juta
Brio Satya E M/T: Rp170.5 juta
Brio Satya E CVT: Rp186.4 juta


Terkini

news
Efektivitas Ganjil Genap di Tengah Gencarnya Pertumbuhan Ranmor

Ganjil Genap Sudah Tidak Efektif Atasi Kemacetan di Jakarta

Kebijakan seperti ganjil genap dinilai kurang efektif jika melihat pertumbuhan kendaraan bermotor saat ini

news
Jadwal dan Lokasi SIM keliling Bandung hari ini

Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini 17 Oktober 2024

Perpanjangan SIM A dan C bisa dilakukan dengan mudah di SIM keliling Bandung, simak syarat lengkapnya

news
Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 17 Oktober, Cek Syaratnya

Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 17 Oktober, Cek Syaratnya

Masyarakat dapat mendatangi salah satu lokasi SIM Keliling Jakarta hari ini untuk mengurus dokumen berkendara

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 17 Oktober 2024, Awas Ada Operasi Zebra

Ganjil genap Jakarta 17 Oktober 2024 masih terbilang ketat karena kepolisian menggelar operasi Zebra

mobil
Koleksi Mobil Veronica Tan, Calon Menteri Prabowo Subianto

Ini Koleksi Mobil Veronica Tan, Calon Menteri Prabowo Subianto

Ada dua model produksi Wuling, berikut sejumlah mobil milik Veronica Tan calon menteri Prabowo Subianto

mobil
Ekspansi Pabrik Jadi Siasat BYD Hadapi Tarif Impor EV Uni Eropa

Ekspansi Pabrik Jadi Siasat BYD Hadapi Tarif Impor EV Uni Eropa

Pemberlakuan tarif impor EV oleh Uni Eropa membuat BYD lakukan ekspansi lewat pembangunan pabrik di luar China

mobil
Harga Omoda E5

Chery Sebut Omoda E5 Sudah Terjual 3.700 Unit di Indonesia

Chery menyebut kalau mobil listrik Omoda E5 cukup diminati oleh konsumen, sebab terjual sampai ribuan unit

news
Simak Daftar Denda Tilang Operasi Zebra 2024, Termurah Segini

Cek Daftar Denda Tilang Operasi Zebra 2024, Termurah Rp 250 Ribu

Untuk denda tilang Operasi Zebra 2024 yang paling murah adalah Rp 250 ribu dan termahal di angka Rp 1 juta