Test Drive All New Daihatsu Ayla, Brio Satya Wajib Ketar-Ketir

Beberapa plus point TrenOto simpulkan saat melakukan test drive all new Daihatsu Ayla, Brio Satya wajib ketar-ketir

Test Drive All New Daihatsu Ayla, Brio Satya Wajib Ketar-Ketir
Rating Trenoto :

Stabilitas, performa mesin, ergonomika kabin

ISOFIX, sandaran jok belakang

TRENOTO – PT Astra Daihatsu Motor (ADM) menjawab rasa penasaran TrenOTo terhadap performa dari andalan terbaru mereka di kelas LCGC lewat kegiatan test drive all new Daihatsu Ayla untuk media yang di gelar di Jogjakarta beberapa waktu lalu. Hasilnya boleh dibilang baik, malah di kelasnya bukan tidak mungkin akan membuat Honda Brio Satya kewalahan menghadapinya.

All new Daihatsu Ayla varian tertinggi yakni 1.2 R CVT ADS  berbanderol Rp189 juta yang digunakan sebagai unit test. Sebagai top of the line varian, tentu seluruh fitur dan kelengkapannya menjadi yang paling lengkap, lalu bagaimana dengan feeling berkendaranya?

Photo : trenoto

Performa dan Stabilitas

Seperti kita ketahui bersama, ADM melengkapi Ayla baru dengan mesin yang sama dengan Daihatsu Rocky. Sumber tenaga berkapasitas 1.2 liter dengan konfigurasi 3 silinder berkode 1.2 WA-VE ini memiliki keluaran tenaga 86 hp dan torsi 113 Nm.

Banyak yang mempertanyakan masalah getaran dari mesin 3 silider Ayla baru ini. Dan TrenOto memastikan bahwa tetap ada getaran khas dari mesin dengan konfigurasi ganjil ini, namun jujur saja masih dalam batas yang wajar, engine mounting juga sasis bekerja baik untuk meminimalisirnya.

Setelah mendapatkan posisi duduk terbaik perjalanan pun di mulai. First impression, hatchback entry lavel ini sudah jauh lebih advance dari generasi sebelumnya.

TrenOto mencoba berkendara sedikit agresif saat berkendara dari bandar udara baru Jogjakarta di Kulon Progo menuju Kaliurang dan rasanya cukup menyenangkan. Tenaga mesin yang tersalur lewat transmisi D-CVT 5-percepatan siap tersaji di beragam putaran.


Terkini

motor
motor baru

Pasar Motor Baru Berpotensi Alami Pertumbuhan pada 2026

Sejumlah proyek strategis milik pemerintah yang ingin dijalankan dipercaya membawa efek bagi pasar motor baru

mobil
Harga Mobil Hybrid

Daftar Harga Mobil Hybrid Januari 2026, Veloz Masih Rp 200 Jutaan

Harga mobil hybrid di RI belum mengalami penyesuaian, ada model baru Toyota dan varian anyar Chery Tiggo 8

mobil
Mobil Baru

Gaikindo Segera Tentukan Target Penjualan Mobil baru untuk 2026

Gakindo berharap penjualan pasar mobil baru di dalam negeri bisa segera bangkit, terutama untuk periode 2026

otosport
Julian Johan

Julian Johan Selesaikan SS 1 Rally Dakar 2026, Raih Posisi Keenam

Julian Johan berhasil selesaikan SS 1 Rally Dakar 2026 setelah melintasi perjalanan 365 km yang penuh tantangan

otopedia
Biaya pembuatan SIM

Biaya Pembuatan dan Perpanjang SIM di 2026, Masih Terjangkau

Biaya pembuatan dan perpanjang SIM di Indonesia masih belum mengalami perubahan apapun dari pemerintah

news
SIM keliling bandung

Lokasi SIM Keliling Bandung 5 Januari 2026, Ada di Tenth Avenue

Demi melayani kebutuhan masyarakat, kepolisian menghadirkan dua lokasi SIM keliling Bandung pada hari ini

otopedia
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 5 Januari 2025, Awas Macet di Banyak Lokasi

Ganjil genap Jakarta kembali digelar hari ini untuk mengantisipasi macet setelah warga Ibu Kota kembali beraktivitas

news
SIM Keliling Jakarta

SIM Keliling Jakarta Beroperasi di Awal 2026, Simak Lokasinya

Ada lima lokasi fasilitas SIM keliling Jakarta yang beroperasi hari ini, pemohon perlu bawa dokumen pelengkap