Klasemen Sementara MotoGP 2025: Bezzecchi Kokoh di Posisi Tiga

Tidak ada banyak perubahaan pada papan klasemen sementara MotoGP 2025 usai berakhirnya seri di Portugal

Klasemen Sementara MotoGP 2025: Bezzecchi Kokoh di Posisi Tiga

"Dia tidak hanya konsisten dalam hal kecepatan, dari Jumat hingga Minggu Bezzecchi selalu meningkat (penampilannya)," lanjut Massimo Rivola.

Marco Bezzecchi memang tampil sangat impresif di musim ini. Membuat dia sukses mengumpulkan beberapa poin.

Hingga berhasil menggusur rekan satu negaranya, yakni Francesco Bagnaia dari posisi ketiga klasemen sementara MotoGP 2025.

"Marco Bezzecchi adalah pembalap yang bekerja sangat keras. Dia sangat pandai menjelaskan apa yang dibutuhkan di atas motor dan di dalam tim," tegas Rivolla.

Link Live Streaming MotoGP Malaysia 2025: Tren Positif Bezzecchi
Photo : Instagram @marcobez72

Selain itu joki Aprilia tersebut, dikatakan pintar meningkatkan performa kuda besi milik pabrikan asal Noale tersebut.

Kini Bezzecchi masih memiliki satu kesempatan lagi di seri pamungkas, guna mengokohkan diri di tangga ketiga klasemen sementara MotoGP 2025.

Klasemen Sementara MotoGP 2025

  1. Marc Marquez: 545 poin
  2. Alex Marquez: 445 poin
  3. Marco Bezzecchi: 323 poin
  4. Francesco Bagnaia: 288 poin
  5. Pedro Acosta: 285 poin
  6. Fabio Di Giannantonio: 239 poin
  7. Franco Morbidelli: 227 poin
  8. Fermin Aldeguer: 203 poin
  9. Fabio Quartararo: 198 poin
  10. Raul Fernandez: 146 poin
  11. Brad Binder: 145 poin
  12. Johann Zarco: 144 poin
  13. Luca Marini: 133 poin
  14. Enea Bastianini: 106 poin
  15. Joan Mir: 93 poin
  16. Ai Ogura: 88 poin
  17. Maverick Vinales: 72 poin
  18. Jack Miller: 72 poin
  19. Alex Rins: 66 poin
  20. Miguel Oliveira: 38 poin
  21. Jorge Martin: 34 poin
  22. Pol Espargaro: 29 poin
  23. Takaaki Nakagami: 10 poin
  24. Lorenzo Savadori: 8 poin
  25. Augusto Fernandez: 8 poin
  26. Somkiat Chantra: 7 poin
  27. Nicolo Bulega: 1 poin
  28. Aleix Espargaro: 0 poin
  29. Michele Pirro: 0 poin

Terkini

mobil
Hyundai New Creta Alpha

Hyundai New Creta Alpha Meluncur, Ada Tambahan Power Tailgate

SUV Hyundai New Creta Alpha ditawarkan Rp 455 juta, lebih rendah dari varian lain seperti dan N Line

mobil
Mazda EZ-6

Mobil Listrik Mazda EZ-6 Diduga Tes Jalan, Segera Dipasarkan

Sinyal kedatangan Mazda EZ-6 sudah semakin kuat, produk ini akan memanaskan persaingan pasar mobil listrik

mobil
iCar V23

iCar V23 Peroleh Nilai Sempurna Tes Tabrak ASEAN NCAP

Segera meluncur di Indonesia, mobil listrik iCar V23 telah diuji tingkat keamanannya oleh ASEAN NCAP

mobil
Ekspor Toyota Indonesia

Toyota Berharap Bantuan Pemerintah Atasi Tarif Impor Mobil di Meksiko

Ekspor mobil Toyota buatan Indonesia terancam turun akibat kebijakan sistem proteksi yang dilakukan pemerintah Meksiko

mobil
Penjualan Honda

Honda Sebut Penghapusan Pajak Penghasilan Bisa Dorong Penjualan Mobil

Honda optimis penghapusan pajak penghasilan buat sebagian masyarakat bisa membuat pasar otomotif tumbuh

motor
Motor listrik

Pasar Motor Listrik Bakal Jalan di Tempat Tanpa Subsidi Tahun Ini

Subsidi motor listrik terbukti tidak hanya pemanis saja, namun menjadi penggerak bagi pasar EV di Tanah Air

motor
Harga motor matic

Harga Motor Matic Murah di Awal 2026, Fazzio dan Filano Naik

Beberapa harga motor matic murah Yamaha terpantau mengalami kenaikan dengan besaran bervariasi di Januari

mobil
Daihatsu Rocky Hybrid

Harga Daihatsu Rocky Hybrid Januari 2026, Masih Rp 299 Jutaan

Daihatsu Rocky Hybrid belum mengalami penyesuaian harga di Januari 2026, sudah mulai dikirim ke konsumen