Marc Marquez Diisukan Terima Kontrak Baru dari Ducati
20 Januari 2026, 17:41 WIB
MotoGP Italia 2025 berlangsung sengit, Marc Marquez berjaya setelah 14 tahun puasa menang di Sirkuit Mugello
Oleh Serafina Ophelia
Lap keempat sampai keenam MotoGP Italia 2025 masih dihiasi persaingan ketat antara Marc Marquez dan Francesco Bagnaia.
Tetapi keduanya turun ke posisi kedua dan ketiga sebab Alex Marquez melesat ke depan, memperlebar jarak 0,331 detik.
Marc Marquez berusaha mengejar sang adik yang berada di depannya, mengurangi gap di antara keduanya sampai 0,220 detik.
Baru pada putaran ke sembilan MotoGP Italia 2025, The Baby Alien kembali merebut posisi pertama.
Francesco Bagnaia terlempar ke urutan ketiga di lap 13 dari 23 lap dan masih terus mencoba membalap Alex Marquez yang memblokade di depannya.
Predikat pemenang MotoGP Italia 2025 kini diperebutkan oleh kakak-beradik Marc Marquez dan Alex Marquez. Keduanya hanya berjarak satu detik.
Sampai putaran 17, Marc kian menjauh dari sang adik. Sedangkan Bagnaia berjuang mempertahankan tempatnya di urutan ketiga dari Fabio Di Giannantonio, gap antara keduanya hanya 0,325 detik.
Di belakang, rokie dari Trackhouse Racing, Ai Ogura kembali membuktikan kemampuannya pasca absen akibat cedera. Pada lap 20 ia perlahan naik ke posisi 10 besar setelah sempat terlempar ke posisi 16.
Dua lap terakhir, Marc Marquez semakin tenang di depan berjarak dua detik dari sang adik. Sayangnya Pecco terdepak dari podium setelah diasapi Diggia.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
20 Januari 2026, 17:41 WIB
19 Januari 2026, 20:00 WIB
15 Januari 2026, 19:00 WIB
12 Januari 2026, 18:00 WIB
08 Januari 2026, 17:00 WIB
Terkini
21 Januari 2026, 10:23 WIB
Menurut Geely, jika mereka bisa membuat mobil listrik dengan nilai TKDN tinggi maka bisa membawa banyak dampak
21 Januari 2026, 09:00 WIB
Menurut Ducati, Desmo450 MX Factory terbuka digunakan untuk keperluan balap motocross di dalam negeri
21 Januari 2026, 08:00 WIB
Bengkel modifikasi Portals Sticker melihat peluang menghadirkan inovasi baru untuk para pengguna mobil Cina
21 Januari 2026, 07:00 WIB
Keputusan Geely membawa Zeekr serta Lynk & Co ke Indonesia untuk menambah opsi mobil listrik bagi konsumen
21 Januari 2026, 06:00 WIB
Perpanjangan masa berlaku kartu bisa dilakukan dengan mudah di SIM keliling Jakarta, simak informasinya
21 Januari 2026, 06:00 WIB
Ganjil genap Jakarta masih diterapkan untuk atasi kemacetan lalu lintas yang terus terjadi setiap hari
21 Januari 2026, 06:00 WIB
Salah satu lokasi SIM keliling Bandung yang beroperasi dan dituju pengendara hari ini ada di ITC Kebon Kelapa
20 Januari 2026, 21:00 WIB
Geely EX2 hadir sebagai bukti komitmen mereka terhadap strategi global dalam menjual mobil listrik modern